DISCLAIMER

“Berinvestasi di pasar saham akan menyikapi hubungan Anda yang sebenarnya dengan uang. Ini adalah Guru yang keras, dingin, lincah dan kejam dari Karakter manusia. Setiap Ketamakan yang anda tunjukan, dengan cepat akan dikoreksi oleh kerugian dalam pasar. Setiap keraguan dengan cepat akan dihancurkan oleh Hilangnya kesempatan. Setiap kesalahan dalam penilaian akan dengan cepat diperbesar kerugian. Disiplin dan kemampuan memprediksi merupakan kunci permainan ini” (Peter Spann)

Segala tulisan di blog ini bukan menganjurkan untuk membeli/menjual saham Anda, Semua keputusan ada di tangan Anda karena itu berhati-hati'lah karena berinvestasi di Pasar Saham mengandung Resiko Kerugian.

Live Indeks


Live World Indices are Powered by Forexpros - The Leading Financial Portal.

Rabu, 02 November 2011

Hari ini IHSG akan menguji angka psikologis 3800 kembali :

Salam winner,
IHSG ditutup pada level 3762.034, naik 78.022 points (+2.12%), dengan total value transaksi sebesar 4.9 trilyun, dimana asing net sell sebesar 163 milyard.

Dow. 11836.04. +178.08. +1.53%
Nasdaq. 2639.98. +33.02. +1.27%
S&P 500. 1237.90. +19.62. +1.61%
FTSE. 5484.10. +62.51. +1.14%
Dax. 5965.63. +131.12. +2.25%
CAC40. 3110.59. +42.26. +1.38%
Oil. 92.89. +0.70. +0.76%
Gold. 1737.900 +26.100. +1.52%
IDR. 8930(source: yahoo finance)
Euro. 1.3746
TLKM. 34.05. +1.13 +3.43% Rp7601
ISAT. 28.38. -1.01 -3.44% Rp5069
BumiPLC. 758.500. +52.000. +7.360%
EIDO. 29.830. +1.100. +3.829%
Timah. 21825. +200. +0.92%.
Nickel. 18380. -1010. -0.65%
CPO 2958RM +35RM +1.20% $946
Corn. 645.250 -9.250. -1.41%
SoybeanOil. 50.850 +0.050 +0.10%
Wheat. 623.500. -6.500. -1.03%
Coal 28Okt 117.89 vs. 118.10(21 Okt)
(DE/ls)

Berikut Tabel Market Detailnya:

Sektor yang naik/turun:

40 saham top value yang naik/turun :

Saham yang Asing Net Buy:

Saham yang Asing Net Sell:


Berikut tabel entry, stop dan target harga :
Keterangan :
Warna Hijau : adalah saham-saham yang break out (Buat trader Buy High Sell Higher).
Warna biru : adalah saham-saham yang bullish dan berpeluang untuk break out.
Warna putih : adalah saham-saham yang masih bearish namun berpotensi naik.
Trade Signal : Ini sinyal2 yang dihasilkan pada saat explorasi.
Strenght : Berhubungan dengan kondisi trend. Semakin besar posisinya artinya semakin bullish. (Max 100 minimal -100), Penulis kadang tidak menimbulkan kolom strenght, bila saham pilihannya terlalu banyak, karena Penulis sudah pilihkan dengan saham yang berwarna hijau, biru dan putih.
VChg : adalah perubahan volume terhadap hari sebelumnya, semakin besar perubahan volume'nya, berarti semakin bagus.
Chg : adalah perubahan harga close terhadap harga close sebelumnya.
W/B : White and Black. Ini menghitung body candle. Bila -4 artinya 4 hari berturut-turut candlenya hitam (Close > Open).
G/R : Green / Red. Bila positif artinya Close hari ini lebih tinggi dibanding close sebelumnya (Close>Close-1).
Entry : Bila sinyal buy maka entry ini harga beli,bila sinyal jual entry ini harga jual (Saat ini Penulis hanya menerbitkan yang berisi signal beli saja).
Confirm price : adalah level harga tsb, maka confirm naik.
Stop : Bila telah membeli, namun harga turun maka ini adalah stoploss
Target : adalah Target harga bila melakukan pembelian / penjualan.
Mudah-mudahan tabel ini bermanfaat , namun jangan lupa untuk tetap disiplin.




Tip trading buat hari Kamis, tanggal 3 November 2011 :
1. Kecuali saham BORN, asing tidak melakukan pembelian dan penjualan secara agresif, sehingga kemarin dan sehari sebelumnya, yang menurunkan harga dan yang menaikan harga adalah para trader lokal saja yang terlalu takut berlebihan, sehingga terjadi panic selling dan panic buying.
2. Mari kita perhatikan hari ini Asing net buy ataukah net sell, dengan dikecualikan saham BORN tentunya.
3. Kenaikan IHSG kemarin hampir ditunjang oleh seluruh sector, terutama saham-saham blue chips.
4. Subuh ini Dow Jones ditutup naik 1,5%, namun saat ini Dow future lebih berperan daripada Dow sendiri, karena kenaikan Dow subuh ini sudah price in dalam kenaikan IHSG kemarin, so lebih bijak kita lihat dow fut pagi ini sebentar lagi.
5. Sektor Banking dan property masih berpeluang untuk melanjutkan kenaikannya, sehubungan dengan angka inflasi yang bagus, sehingga reaksi terhadap angka inflasi tersebut 2 hari yang lalu sempat tertunda dengan berita referendum Yunani.
6. Demikian juga sector coal, dimana harga minyak diatas 90 (saat ini di level 92 usd), seharusnya masih memberikan dampak positif buat coal.
7. Saham-saham banyak sekali pilihannya silahkan sesuaikan dengan selera masing-masing dengan melihat table entry, dan jangan lupa untuk tetap disiplin.
8. Kemarin saya ada bilang bahwa perhatikan saham yang sedang tertekan berat, karena ketika pull back, pantulannya cukup lumayan sekitar 10%, hal mana terjadi pada saham BORN, yang mengambil pada level 780 dan berhasil naik ke level 890, berarti diatas 12% bukan? Oleh karena itu selalu perhatikan saham-saham yang berada pada tekanan berat dan perhatikan supportnya jebol atau tidak. Karena peluang seperti itu tidak terjadi tiap hari, namun kesempatan selalu ada dilain waktu.

Happy trading and good luck…


IHSG :
Dalam jangka pendek IHSG nampak konsolidasi
dalam range 3585-3875.
Tembus 3875 maka berpeluang menuju level 4000.
S : 3722...37007, R : 3790... 3811.

BMRI :
BMRI berhasil mengadakan pembalikan arah kembali.
Bila berhasil tembus 7300 berpeluang menutup gap 7400-7600.
Target harga terdekat adalah 7300.
S : 6850... 6800, R : 7250... 7300.

BUMI :
Saham ini gerakannya mirip denganBMRI .
Berhasil melakukan pembalikan arah.
Target harga terdekat 2500.
Bila tembus 2500 berpeluang menuju level 2800.
Sekaligus menutup gap pada level 2475-2550.
S : 2250... 2150, R : 2425... 2500.

SIMP :
Ada resist pada level 1200-1220.
Tembus 1200-1220 melancarkan jalan menuju 1290-1300.
Stochastic nampak mulai mau golden cross.
S : 1160.. 1150, R : 1200... 1220.

ASRI :
Corporate akan melakukan Right Isue pada level 410.
Kemarin harga dibawa turun hingga level 395.
Tentu saja emiten tidak akan membiarkan harga turun berlanjut.
Sehingga diangkat hingga 450.
S : 435... 430, R : 470... 480.