DISCLAIMER

“Berinvestasi di pasar saham akan menyikapi hubungan Anda yang sebenarnya dengan uang. Ini adalah Guru yang keras, dingin, lincah dan kejam dari Karakter manusia. Setiap Ketamakan yang anda tunjukan, dengan cepat akan dikoreksi oleh kerugian dalam pasar. Setiap keraguan dengan cepat akan dihancurkan oleh Hilangnya kesempatan. Setiap kesalahan dalam penilaian akan dengan cepat diperbesar kerugian. Disiplin dan kemampuan memprediksi merupakan kunci permainan ini” (Peter Spann)

Segala tulisan di blog ini bukan menganjurkan untuk membeli/menjual saham Anda, Semua keputusan ada di tangan Anda karena itu berhati-hati'lah karena berinvestasi di Pasar Saham mengandung Resiko Kerugian.

Live Indeks


Live World Indices are Powered by Forexpros - The Leading Financial Portal.

Rabu, 27 Maret 2013

IHSG membuat record baru di level 4928 :

Salam winner,
  IHSG ditutup pada level 4928.102, naik 85.583 point (+1.77%), dengan total value transaksi sebesar 8.8 trilyun, dimana asing net buy sebesar 624 Milyards rupiah.

Dow       14526   -33.5    -0.23%
Nasdaq    3256   +4.04  +0.12%
S&P 500  1562  -0.9      -0.06%
FTSE        6387  -11.8    -0.18%
Dax           7789   +90.6  +1.14%
CAC40       3711  -37.0  -0.99%
VIX.           13.15  +0.38   +2.98%
USD Index 83.21   +0.32   +0.40%
(DXY)
Oil.           96.58  +0.23   +0.24%
Gold.     1605.90  +8.60   +0.53%
IDR.    9725(source: bloomberg)
Euro.  1.278
TLKM. 44.84  +0.79  +1.79%  Rp10902
ISAT.    32.57   +1.04   +3.30%    Rp6529
BumiPLC  307.00    -4.61    -1.48%
EIDO.         34.61    +0.49  +1.44%
Timah.      23000  +55  +0.24%        
Nickel.    16775  +70  +0.42%
 CPO.         2447RM   +10  +0.41%  $789
Corn.          735.25  +5.00  +0.68%
SoybeanOil  50.82  +0.00  +0.00%
Wheat.        736.75  +5.25  +0.71%
DOC(27 Mar)  5500   +0    +0.00%
(DE/ls- 28-03-13)

Berikut Tabel Market Detailnya:


Sektor yang naik/turun:


40 Saham top value yang naik/turun:


Saham yang Asing Net Buy:


Saham yang Asing Net Sell:


Saham-saham kompas-100 yang naik/turun:


Berikut tabel entry, stop dan target harga :
Keterangan :
Warna Hijau : adalah saham-saham yang break out (Buat trader Buy High Sell Higher).
Warna biru : adalah saham-saham yang bullish dan berpeluang untuk break out.
Warna putih : adalah saham-saham yang masih bearish namun berpotensi naik.
Trade Signal : Ini sinyal2 yang dihasilkan pada saat explorasi.
Strenght : Berhubungan dengan kondisi trend. Semakin besar posisinya artinya semakin bullish. (Max 100 minimal -100), Penulis kadang tidak menimbulkan kolom strenght, bila saham pilihannya terlalu banyak, karena Penulis sudah pilihkan dengan saham yang berwarna hijau, biru dan putih.
VChg : adalah perubahan volume terhadap hari sebelumnya, semakin besar perubahan vol ume'nya, berarti semakin bagus.
Chg : adalah perubahan harga close terhadap harga close sebelumnya.:
W/B : White and Black. Ini menghitung body candle. Bila -4 artinya 4 hari berturut-turut candlenya hitam (Close > Open).
G/R : Green / Red. Bila positif artinya Close hari ini lebih tinggi dibanding close sebelumnya (Close>Close-1).
Entry : Bila sinyal buy maka entry ini harga beli,bila sinyal jual entry ini harga jual (Saat ini Penulis hanya menerbitkan yang berisi signal beli saja).
Confirm price : adalah level harga tsb, maka confirm naik.
Stop : Bila telah membeli, namun harga turun maka ini adalah stoploss
Target : adalah Target harga bila melakukan pembelian / penjualan. Mudah-mudahan tabel ini bermanfaat, namun jangan lupa untuk tetap disiplin
(Karena banyaknya saham-saham yang memberikan signal buy, maka tabel entry terdiri dari 2 tabel) :


Berikut tabel saham-saham yang berhasil break resist dan yang siap-siap break resist :


IHSG :
Open gap up 2 hari yang lalu 476-4819 in,
membuktikan IHSG strong up trend.
Terlihat di stochastic nampak strong up trend.
MACD baru akan golden cross.
Posisi stochastic ada dibawah, seperti saya kemukakan kemarin.
sangat berpeluang IHSG break all time new high kembali,.
Sehingga IHSG kemarin open = Low, Close = High.
membuat level tertinggi baru menembus 4904 menuju 4928.
Sepanjang tidak turun dari 4900, IHSG berpeluang menuju level 5000.
S : 4904... 4884, R : 4944... 4965


Tips trading buat hari ini, Kamis tanggal 28 Maret 2013 :
  1. IHSG kembali membuat sejarah tertinggi baru setelah menembus level tertinggi sebelumnya 4904, kini level tertinggi baru di level 4928.
  2. Sepanjang tidak turun dibawah 4900, maka IHSG akan naik hingga level 5000 bahkan lebih.
  3. Kemarin semua sektor bergerak naik, terdapat banayk saham-saham  yang serempak naik, dimana asing tetap memberikan triger kenaikan dengan saham-saham Blue Chips dulu sepserti BMRI, BBRI, BBCA, ASII, SMGR, INTP, dengan volume transaksi yang cukup besar pula.
  4. Saham-saham lainnya ada yang naik, sperti misalnya MDLN menembus level diatas 1000, seperti yang saya kemukakan 2 hari yang lalu, INTP menembus level 23.250, WIKA menembus level diatas 2000 kembali,  dlsb, ini membuktikan bahwa IHSG strong up trend kembali.
  5. Market menjelang siang, akhirnya saham Bakrie juga dimainkan untuk menambah semangat kenaikan IHSG, sedangkan saham yang masih memble adalah saham Bimanatara group.kecuali saham MNCN yang naik tipis, kenaikan itupun spertinya berat sekali.
  6. Saham pilihan buat hari ini banyak sekali, sehingga saya tidak perlu membuat chart saham, silahkan di pilih di tabel entry saham diatas, saking banyaknya saya buat 2 tabel, dan pilih juga pada tabel saham break dan yang siap-siap break out, belilah ketika break out agar tidak terlalu lama menunggu kenaikannya.
  7. Bagi yang mempunyai saham kemarin namun tidak naik, seperti misalnya saham TELE, MAIN, dslb, tidak perlu khawatir, karena tidak mungkin semua saham IHSG naik secara serempak dalam waktu yang sama, yang penting ANda perhatikan adalah pastikan saham Anda berada posisi yang strong up trend, maka pasti akan mendapat giliran untuk naik.
  8. Oleh karena itu sebagai pengganti chart saham, saya lampirkan tabel arah IHSG beserta sektornya, serta tabel saham-saham yang strong up trend dan tabel saham yang strong down trend.
Happy trading dan happy cuan aja deh...

Tabel arah trend IHSG dan sektor-sektornya :


Tabel saham-saham yang strong up trend :
(Terdapat banyak saham strong up trend untuk menjadi pilihan)


Tabel saham-saham yang strong down trend :


Agenda :
28 Maret
-Lap Keu SMGR, JSMR
-Rupslb/t :  ARNA(stock split), BNGA, NIPS, ITMG, TRIM, CKRA, BBNI RUPST, DKFT(Pubex),
-Akhir penawaran tender offer PT RIMAU MULTI INVESTAMA (CMPP) IDR930, jml shm yg dimiliki pihak yg nelakukan penawaran tender sblm penawaran tender 34.000.000,  jml saham yg menjadi sasaran penawaran tender 20.000.000
-Initial Claims,Continuing Claims,GDP - Third Estimate,GDP Deflator - Third Estimate,Chicago PMI,Natural Gas Inventories

29 Maret
-Personal Income,Personal Spending, PCE Prices - Core,Michigan Sentiment - Final

April 2013 :
01 April
-HARGA GAS: 1 September naik 35%, APRIL 1 April 2013 (?)
-Rencana naiknya harga BBM dn diberlakukannya aturan mengenai kredit syariah pembelian kendaraan bermotor pd 1 April 2013 mjd hambatan bg sektor industri otomotif.
-Harga gas naik 15% Indonesia segera memproduksi secara massal mobil listrik nasional (prod awal 10rb) pada April 2013.
-Periode pelaksanaan EMSOP BCAP : Harga Rp 1018
1. 30% (11.251.500 lbr) April 2013 dan oktober 2013
2. 30% (11.251.500 lbr) Oktober 2013 dan April 2014
3. 40% (15.012.250 lbr) oktober 2014
-PKPK RIGHT ISSUE, RASIO 3:130  250 CUM (DITUNDA?)
-ISM Index,Construction Spending

02 April
-Lelang SBN
-Rups SDRA, BMRI RUPST, SMCB RUPST/Pubex, CENTRIN ONLINE RUPSLB,
-Factory Orders, Auto Sales, Truck Sales

03 April
- Rupslb MDLN, NISP, BANK RAKYAT INDONESIA AGRONIAGA RUPST,
-MBA Mortgage Index, ADP Employment Change, ISM Services, Crude Inventories

04 April
-Challenger Job Cuts, Initial Claims, Continuing Claims, Natural Gas Inventories

05 April
-Rupslb IDKM, dan SCMA
-Nonfarm Payrolls, Nonfarm Private Payrolls, Unemployment Rate, Hourly Earnings, Average Workweek, Trade Balance, Consumer Credit

08 April
-Rupslb PNLF
-Mulai perdagangan pkpk-r (?)

09 April
-Lelang SBN
-Jth Tempo obligasi ISAT
- Tender Offer : CMPP Rp 930 (20.000.000 shares 37.04%) Offer : 27 Feb 2013 - 28 Maret 2013 Payment : 09 April 2013

10 April
-TRIS RUPST, KAEF RUPST,

11 April 2012
-BI Rate
-TIGARAKSA SATRIA RUPST, INAF RUPST, EXCL RUPSLB,

12 April
-Rupst TIFA
-exercise warrant MLPL   1 : 1    250
-Akhir perdagangan pkpk-r (?)

15 April
-DYVIACOM INTRABUMI RUPSLB, SSIA

16 April
-Lelang SBN
-Rups TMPO, ROTI (dev 25%), RUPSLB AISA, ELSA RUPST DAN RUPSLB,

17 April
- AUTO RUPST, TBIG RUPST, PGAS  RUPST, MEGA RUPST DAN RUPSLB,

18 April
-ASIAN BOND FUND - Indonesia RUPUP
-WSKT RUPST, ASGR RUPST, HMSP RUPST, TINS, TIGARAKSA SATRIA RUPST, TURI RUPST DAN RUPSLB,

19 April
- TRIO RUPST,  ADRO, TMAS RUPST DAN RUPSLB, TLKM Rupst, ADHI
- stock split JPFA akan resmi pada 19 April 2013.

22 April
-Rupslb BNII, WAHANA OTTOMITRA MULTIARTHA RUPST DAN RUPSLB,

23 April
-Lelang SBN
-AALI RUPST, INCO
- LPPF : periode pelaksanaan rencana stabilisasi sejak 25 Maret 2013 sampai dengan 23 April 2013

24 April
- AUTO RIGHT ISSUE, RASIO 20:40  Rp100 CUM
-Rupst LPKR, ARTI RUPST DAN RUPSLB (salah satu agenda penurunan nilai nominal), MLPL RUPST, MULTIFILING MITRA INDONESIA RUPST, MPPA  RUPST,TCID RUPST, GMTD RUPST, LPKR RUPST, Bumi Plc baru akan melaporkan kinerja keuangan, LPPS RUPST, STAR PACIFIC RUPST, MULTI PRIMA SEJAHTERA RUPST DAN RUPSLB, LPGI RUPST, LPCK RUPST,

25 April
-WIKA RUPST, PTBA RUPST, PIONEERINDO RUPSLB/T, LMAS RUPST, CSAP RUPSLB, FIRST MEDIA RUPST, ASII RUPST,

26 April
-Rups TIFA, GIAA RUPST, BPFI RUPST DAN RUPSLB, IATA RUPSLB, VRNA RUPST DAN RUPSLB,

29 April
-Jth Tempo obligasi ADMF
-Rupslb TAXI, HEXA

30 April
-Lelang SBN
- MLBI  RUPSLB, BAYU RUPST DAN RUPSLB, SMGR RUPST,





RINGKASAN LAP KEU FY12 :
(Harap diperiksa lagi kebenarannya)

1.GRUP BHAKTI :
*BHIT : laba bersih 2012 naik 178% yaitu Rp 679m vs Rp 244m thn 2011.

*MNCN : Laba bersih naik 51% menjadi Rp 1,61T dari Rp 1,07T.
pendapatan naik 13% Rp 6,09T dari Rp 5,39 T

*BCAP : laba bersih 2012 naik 231% menjadi 167m (unaudit) dari Rp 50m.

*MSKY : laba bersih 2012 Rp 43 m dr sebelumnya Rp 65 m

*BMTR : laba bersih 2012 RpRp1,14 triliun vs  Rp779,36 miliar pada 2011 (naik 47,1%)

-------------------


2.LIPPO GROUP :
*LPPF : net prof 2012 Rp 770,09m vs 465,6m

*LPKR. : laba bersih Rp 1,06T vs Rp 708m (+50%)

-------------------


3.PERBANKAN :
*BBRI : FY12 laba bersih Rp 18,5 triliun vs Rp 15,08 triliun (naik 22,79%)

*BBKP : FY12 laba bersih 814 M VS 728 M (+12,6%)

*BNGA Net profit FY12 Rp4,09T vs Rp3,09T.

*NISP : FY12 laba bersih Rp915,5 miliar vs Rp752,7 miliar  (naik 22%) .

*BDMN 2012 Net Profit IDR4.01 Tln Vs IDR3.29 Tln

*BNII FY2012 Laba Bersih  RP 1,2 Triliun (Naik 81%)

*BTPN : FY2012 Laba bersih Rp 2 T vs Rp 1,4 T (naik 41%)

*BMRI : FY12 laba bersih  Rp15,5 triliun vs  Rp12,2 triliun (naik 26,6%)

*BBTN : laba bersih FY12 Rp 1,4T vs Rp 1,1T (naik 21,93%)

*BNLI : laba bersih Rp 1,368 T vs Rp 1,16T (naik 18%)

*BBNI : laba bersih Rp 7,05T va 5.83T (naik 21%)

*SDRA : laba bersih Rp 118,84m vs Rp 90,04m (naik 31,98%)

*BBCA : laba bersih Rp 11,7 T vs Rp 10,80 T (naik 8,3%)

**BJTM booked net profits of IDR725 bn in FY12, below the consensus of IDR800 bn and the prior year’s figure of IDR860 bn.

*BAEK : Laba bersih Rp191,7m vs Rp242,6m

*BJBR : Net Prof Rp 1,19 T vs Rp 962m      (naik 23,96%)

*AGRO : laba bersih Rp 33,0m vs Rp 32,9m

*INPC : laba tahun berjalan Rp 133.3m vs Rp 100.4m

-----------------

4.FARMASI :
*KAEF : FY12 laba bersih 200,6 miliar vs 171,8 miliar. (Naik 19,7% )

*KLBF : FY12 laba bersih Rp1,73 triliun vs Rp1,48 triliun (naik 16,8%)

*MERK : laba bersih Rp 107,81m vs Rp 231,16m (turun 53,36%)

*INAF : laba bersih Rp 42,4m vs Rp 36,9m

*SDPC : laba bersih Rp9,8 miliar vs Rp4 miliar (naik 145%)

*IGAR : laba bersih Rp27,37 miliar vs Rp36,47 miliar (turun 24,9%)

*SQBI : laba bersih Rp135,2m vs Rp 120,1m

* TCID : laba bersih Rp150m vs Rp140m;

*DVLA : laba bersih Rp149m vs Rp121m;

*SQBB : laba bersih 135,2m vs 120,1m

-----------------


5.ALAT BERAT :
*HEXA : FY12 laba bersih  US$48,61 juta vs US$48,23 juta (naik 0,77%)
*UNTR : FY12 Laba bersih Rp 5,78 T vs Rp 5,90 T (turun 2,1%)
-------------------

6.COAL+ENERGI+MINING+MIGAS+KONTRAKTOR TAMBANG :
*ITMA (Pt sumber energi andalan)
Net prof 2012 Rp 84,1 m vs (Rp 1,5 m)
*SQMI : PT Renuka Coalindo Tbk (SQMI) membukukan rugi bersih pada tahun 2012 sebesar 30,1 miliar vs 4,8 miliar pada 2011.
*ITMG : Laba bersih 4,18T vs 4,95T
*PTBA : Net Prof Rp2,90T vs Rp3,09T
*DKFT Rp303m vs Rp177m (naik 71.2%);
*ADRO: laba bersih US$ 385,3 Juta VS US$ 550,3 Juta (-29,98%)
*MYOH : Laba Komprehensif Rp 35,9m vs (Rp 6,4m)
*MITI : laba bersih Rp 22,1m vs Rp 27,5m
*GEMS : Laba komprehensif Rp198,065m vs Rp319,613m (turun 37,75%)
*BSSR : laba thn berjalan US$9,78jt vs US$3,10jt
*CNKO : laba bersih Rp 81,5m vs Rp Rp 91,4m
*INCO : net prof AS$67,49jt vs AS$333,76jt (turun 79,77%)
*ANTM : Net Prof IDR2.99T vs IDR1.93T
*TINS (dlm jutaan rp): laba bersih 431.588 vs 896.806 (turun52%)
*NIKL : Rugi bersih US$6,47jt vs US$1,62jt (300%)
*ELSA : laba bersih Rp 127,92m vs (Rp 42,77) (naik 399%)
*CTBN laba bersih  US$34,31 juta sepanjang 2012. (-31,5%)
*MEDC : laba bersih $12,6jt vs $90,9jt;
*PTRO (US$'000) : laba bersih thn berjalan 49.122 vs 52.643
*PGAS : laba bersih Rp 8,61T vs Rp 5,93T (naik 45%)

------------------


7.CONSUMER :
*MLBI net prof 2012 Rp 758,6 m vs Rp 507,2 m thn 2011.

*ROTI FY12: 149.149.548.025 vs 115.932.533.042 (naik 29%)

*ADES FY12 revenue +104%, net profit +711.3% (perkiraan)

*TCID FY12 150m (naik 7,1%)

*INDF: Laba bersih Rp3,26t vs Rp3,08t; (+5,98%)

*ICBP: Laba bersih Rp2,18t vs Rp1,97t; (+10,33%)

*UNVR: Rp4,84t vs Rp4,16t (+16,2%)

*MICE : laba bersih Rp 40,7m vs Rp 30,0m


7.1.SUB SECTOR HOUSEWARE :
*KDSI : laba bersih 36,83m vs 23,62m (naik 55,90%)

*KICI : laba bersih Rp 2,3m vs Rp 356,7jt

*ARNA : laba tahun berjalan Rp 158.684.349.130 vs Rp 95.949.405.045

--------------------


8.PROPERTI :
*SSIA : Laba Bersih 2012: 707,3m vs 2011 : 257,5m (naik 174,7%,atau melebihi target yang ditetapkan Rp650 miliar)

*CTRP melaporkan laba 2012 Rp304 Milyar (+91.7% yoy). Hasil ini +54.3% diatas estimasi pasar yang memperkirakan laba emiten sebesar Rp197 Milyar untuk 2012.
Sales 2012 mencapai Rp809 Milyar (+83.3% yoy)

*MDLN : Laba FY12 Rp260,5m vs Rp74,1m; (+251,44%)

*Pendapatan PWON tahun 2012 diperkirakan naik 45%

*ASRI : Net Profit full year 2012 : Rp 1,216T vs Rp 602,7M (+101,75%)

*BSDE: Laba (Loss) FY12 BSDE Rp1,28t vs Rp841m; (+53,09%)

*DUTI : Laba bersih Rp529m vs Rp348m; (+51,7%)

*BEST : laba bersih 470,3m vs 119,6m

*BUVA : laba bersih Rp 55,5m vs Rp 54,4m

*APLN : laba bersih Rp841,29m vs Rp 684,9m (+22,83%)

*LPKR. : *LPKR. : laba bersih Rp 1,06T vs Rp 708m (+50%)

*GWSA : Laba bersih Rp428,508 miliar vs Rp205,199 miliar.


PERHOTELAN/TRAVEL/TOUR/RESTORAN/TRANSPORTASI:
*BAYU : laba bersih 16,7m vs 12,3m

*PTSP : laba bersih Rp 34,4m vs Rp 25,9m

*TAXI :Laba FY12 Rp79m vs Rp59m; 

*GIAA :  laba komprehensif US$145,4jt (Rp 1,38T) vs US$72,7jt (Rp 690,6m) (naik dua kali)

*ASSA: Laba bersih Rp29.5 miliar vs Rp9.8 miliar (+201%)

----------------

9.INFRASTRUKTUR/KONTRUKSI :

*WSKT : Laba FY12 Rp254m vs Rp172m;

*ADHI : Laba 2012 Rp 211,92m vs Rp 182,15m

*Wika (dlm ribuan rp): laba bersih 505.124.962 vs 390.946.495

*PJAA : laba bersih Rp178m vs Rp162m;

* PTPP : laba bersihRp309m vs Rp240m;

*SUPR : laba bersih Rp 175,7m vs Rp 134,3m

*TOTL : Rp 175,7m vs Rp 124,8m

*DGIK : Laba bersih DGIK naik 700% ke Rp56 milyar dari Rp8 milyar di 2011

*JSMR: Rp1,60t vs Rp1,19t (+33,95%)

---------------


10.TELEKOMUNIKASI :
*‎​EXCL : FY12 laba bersih  2,74 triliun vs 2,83 triliun.

*TBIG : FY12 Laba bersih Rp927,42 miliar vs Rp482,35 miliar (naik 92,32%)

*TOWR (dlm jutaan rupiah) :Laba tahun berjalan 346.299 vs 283.884 (naik 21,98%)

*ISAT : Laba bersih 417,4m vs 879,7m (turun 52.55%)

*TLKM: net profit IDR18.362 trillion vs  IDR15.470 trillion

---------------


11.MEDIA/ADVERTISING :
*IDKM : FY12 257,08m vs (96,85m)

*SCMA : laba bersih 2012  Rp913,01 miliar vs Rp912,58 miliar (naik tipis 0,03%) 

*EMTK:  Rp3,2t vs Rp608m; (+432%)

*KBLV : laba bersih (Rp105m) vs (Rp44m);

-------------------

12.FINANCIAL+ASURANSI+SEKURITAS :
*WOMF : Laba bersih 7,6 m vs 5,4 m

*BPFI : laba bersih 29,3m vs 23,3m

*ADMF : laba bersih 1,42m vs 1,58m

*BFIN : laba bersih Rp 490,27m vs Rp 425,38m (naik 15,25%)

*TIFA : laba bersih Rp 43,3m vs Rp 39,3m

*BBLD : laba bersih 150,1m vs 101,1m

*CFIN : net profit IDR333b vs IDR276b

*VRNA : laba berjalan Rp 33.09m vs Rp 24,6m

*PANS : laba bersih Rp 230,9 miliar vs Rp 201,1 miliar (+15%) 

*YULE : laba bersih Rp 1,9m vs Rp 754,7jt

*PEGE : laba bersih Rp 19,4m vs Rp 20,1m

*HADE : laba bersih Rp 6,0m vs Rp 6,6m

--------------------


13.RETAIL
*HERO : FY2012 Laba bersih Rp 302,7 miliar vs Rp 273,6 miliar

*TRIS : laba bersih : Rp 30,2m vs Rp 17,69m (+281,8%)

*MAPI : laba bersih Rp 432,8m vs Rp 360,4m

*RALS : laba thn berjalan Rp 423,7m vs Rp 377,5m

-------------------


14.CEMENT
*SMCB : FY12 Laba bersih Rp1,38 triliun vs Rp1,05 triliun (naik 31,4%) 

*SMGR Rp4,8t vs Rp3,9t (naik 23,5%);

*INTP : laba bersih Rp4,76 triliun vs Rp3,6 T (naik 32,2%)

----------------------


15.GRUP BAKRIE :
*ENRG Q3/2012 laba bersih US$21,26jt vs US$7,47jt (naik 184,55%)

---------------------


16. PLANTATION
*LSIP Rp1,1t vs Rp1,7t (turun 34,4%);

*SIMP Rp1,15t vs Rp1,66t (turun 30,6%);

*AALI Rp 2,52T vs Rp 2,49 T (naik 0,8%)

*SMAR : laba bersih Rp 2,15T vs Rp 1,78T

*BWPT : laba bersih Rp 262,18m vs Rp 320,38m

-----------------------

17.ASTRA GROUP
*AUTO : Rp1,05t vs Rp1,01t.(naik 4,67%)

*ASGR : Laba bersih Rp 171,19m vs
Rp 139,47 m (naik 22,74%)

**ASII :  Net Prof IDR19.4T vs IDR17.79T (naik 9%)

------------------------


18.Automotive/suku cadang :

*IMAS : penghasilan netto Rp 19,78T vs Rp 15,89T (naik 24,46%)

*TURI Rp390m vs Rp321m (naik 30%);

*SMSM: Rp233m vs Rp212m (+9,88%)

------------------

19. LAPORAN KEUANGAN YG TERLAMBAT :

*BULL : Laba (rugi) tahun berjalan 2011 vs 2010 (dlm ribuan) (940.811.328) Vs 6.617.322

*BULL periode 30 juni 2012 (tdk diaudit) (Rp 000) Laba (rugi) tahun berjalan : 62.821.496 vs 142.482.704

-----------------


20.INDUSTRI KIMIA :

*FPNI : (16.474) vs (12.804)

*ALDO : laba bersih sebesar Rp9,22 miliar sepanjang 2012 (+51,6%)

*AKRA : 609.6 Miliar pada tahun 2011 menjadi 618.8 Miliar tahun 2012 (+4,89%)
Laba Rp649m vs Rp2,31t

*YPAS : laba bersih Rp 16,5m vs Rp 16,6m

*SKLT : laba thn berjalan Rp 7,96m vs Rp 5,97m

-----------------


21.BAJA

*JPRS : laba bersih Rp 9,6m vs Rp 37,7m

--------------------

22.ROKOK

*HMSP: laba bersih Rp 9,95 T vs Rp 8,06 T (+23,31%)

-----------------

23. WHOLESALE

*TIRA : Laba bersih Rp 7,15m vs Rp 7,45m (turun 4,03%)

-------------------


24. PELAYARAN

*BBRM : laba  Rp 67,8m vs Rp 23,8m (naik 167,11%)

*TPMA : laba bersih Rp 80,8m vs Rp 83,0m

-------------------------

25.TEXTILE

*POLY : Rugi bersih Rp 310,6m vs Rp 81,2m

---------------------


26.PAKAN TERNAK/DOC/TERNAK/PERIKANAN

*JPFA: Rp991m vs Rp617m (+60,7%)

------------------------

27.PULP/KERTAS

*ALDO : laba bersih sebesar Rp9,22 miliar sepanjang 2012 atau tumbuh 51,6%

*SPMA : laba thn berjalan Rp 39.893.050.885 vs 33.075.990.067