Salam Winner,
IHSG ditutup pada level 3804.931 naik 30.060 points (+0.80%), dengan value transaksi sebesar 3.7 Trilyun dimana Asing net buy sebesar 332 Milyard.
Dow : 12,690.96 +95.59 +0.76%
Nasdaq : 2,869.88 +22.34 +0.78%
Nikel : 26710 26810 +110
Timah : 32050 32150 -625
CPO ; RM3277 ▼53 ▼-1.59%
Oil : 112.76 +0.55 +0.49%
Berikut Tabel Market Detailnya:
Sektor yang naik/turun:
40 Saham top value yang naik/turun:
Saham yang Asing Net Buy:
Saham yang Asing Net Sell:
Berikut tabel entry, stop dan target harga :
Keterangan :
Warna Hijau : adalah saham-saham yang break out (Buat trader Buy High Sell Higher).
Warna biru : adalah saham-saham yang bullish dan berpeluang untuk break out.
Warna putih : adalah saham-saham yang masih bearish namun berpotensi naik.
Trade Signal : Ini sinyal2 yang dihasilkan pada saat explorasi.
Strenght : Berhubungan dengan kondisi trend. Semakin besar posisinya artinya semakin bullish. (Max 100 minimal -100), Penulis kadang tidak menimbulkan kolom strenght, bila saham pilihannya terlalu banyak, karena Penulis sudah pilihkan dengan saham yang berwarna hijau, biru dan putih.
VChg : adalah perubahan volume terhadap hari sebelumnya, semakin besar perubahan volume'nya, berarti semakin bagus.
Chg : adalah perubahan harga close terhadap harga close sebelumnya.
W/B : White and Black. Ini menghitung body candle. Bila -4 artinya 4 hari berturut-turut candlenya hitam (Close > Open).
G/R : Green / Red. Bila positif artinya Close hari ini lebih tinggi dibanding close sebelumnya (Close>Close-1).
Entry : Bila sinyal buy maka entry ini harga beli,bila sinyal jual entry ini harga jual (Saat ini Penulis hanya menerbitkan yang berisi signal beli saja).
Confirm price : adalah level harga tsb, maka confirm naik.
Stop : Bila telah membeli, namun harga turun maka ini adalah stoploss
Target : adalah Target harga bila melakukan pembelian / penjualan.
Mudah-mudahan tabel ini bermanfaat , namun jangan lupa untuk tetap disiplin.
Tip trading buat hari Kamis tanggal 28 April 2011 :
1. Kemarin IHSG ditutup pada level 3804, sedangkan tertinggi IHSG pada level 3813, maka hari ini sangat berpeluang besar untuk mencetak harga tertinggi kembali sepanjang waktu (all time highest).
2. Faktor kenaikan IHSG kemarin tidak luput dari kenaikan saham ASII yang sudah tertekan selama lebih dari 9 hari, karena IHSG tetap harus bisa naik dengan saham ASII.
3. Saham lain yang kemarin snagat mendukung kenaikan IHSG adalah saham banking terutama BBRI dan BMRI, dan hari ini saham banking masih akan melanjutkan kenaikannya sehubungan dengan antisipasi rendahnya angka inflasi yang akan dikepluarkan BPS pada awal bulan Mei 2011 nanti.
4. Gerakan saham BUMI semakin menyempit, artinya BUMI sebagai saham yang akan berperan besar untuk membantu kenaikan IHSG ketika saham Banking dan ASII telah mencapai puncaknya.
5. Pola gerakan saham banking dan coal yang saling bergantian, akan memperkuat kedudukan IHSG dan mempermudah trader untuk memainkan kedua sector itu.
6. Sektor yang diuntungkan oleh inflasi rendah adalah sector banking, property dan consumer yang sejak kemarin ke tiga sector ini telah menaik terus.
7. Tentu saja bila hari ini IHSG tembus kembali break all time new high, yang akan paling berperan adalah saham-saham big cap, seperti antara lain yang terurai oleh chart dibawah ini.
8. Banyak yang takut dengan ketinggian, tetapi kalau IHSG mendekati keluarnya laporan keuangan q-1 dengan kinerja yang bagus, berarti IHSG akan semakin murah atau semakin mahalkah? Namun tetap jangan lupa prinsip kehati-hatian, karena tidak akan semua saham keluar hasil laporan keuangan q-1 tahun 2011 akan bagus.
9. Tetap perhatikan juga saham-saham yang akan membagikan deviden yang besar.
Happy trading and good luck…
IHSG :
Level tertinggi IHSG adalah 3813.
Hari ini IHSG akan mencoba mencetak harga tertinggi baru.
Close>MA5>MA20>MA50>MA200.
S : 3792... 3787, R : 3828... 3846.
BMRI :
Saatnya MA50 cross up MA200,
Sehingga formasi sempurna MA5>MA20>MA50>MA200.
MA5 dan MA20 selalu menjaga harga saham ini.
hari ini peluang besar mencapai harga tertinggi 7250.
Selanjutnya sanggupkah mencetak harga tertinggi baru?
S : 7000... 6950, R : 7250... 7300.
BBRI :
Ada 2 gap, yang pertama adalah 5450-5500.
gap yang kedua adalah 6250-6300.
3 hari kemarin koreksi tidak memberikan peluang untuk menutup gap 6250-6300
Hari ini akan mencoba menuju ke harga tertinggi'nya kembali di level 6650 atau lebih.
S : 6450... 6350, R : 6650... 6700.
BBNI :
Bagi yang ketinggalan beli BBRI dan BMRI,
maka BBNI adalah salah satu penggantinya.
Saham ini biasanya kenaikannya telat 1-2 hari.
Best buy area 3950-4000.
S : 4100... 3975, R : 4150... 4175.
ASII :
Saham ini bila naik diatas 55.450,
maka break out dari short term down trendnya.
Batas penurunan sudah terbaca tidak akan lebih rendah dari 53.750.
S : 54.850... 54.400, R : 55.800... 56.000
BUMI :
Gerakan harga semakin menyempit.
Artinya siap-siap break out.
Tembus level 3400-3425 saat ini akan menuju 3650.
Strategi kumpulkan pelan-pelan, atau buy ketika break 3400 dengan volume.
S : 3300... 3275, R : 375... 3400.
TLKM :
Saham ini dalam waktu short term sudah masuk up trend.
Close>MA5>MA20>MA50.
Sedangkan MA200 masih berada diatas. saat ini pada level 8050.
TLKM termasuk juga saham untuk pendobrak IHSG.
S : 7600... 7550, R : 7800... 7850.
BJBR :
Hari ini BJBR merupakan hari penentuan.
Kata kunci harus naik diatas 1300 kembali.
atau jangan turun lebih rendah dari 1260.
karena MA5 death cross MA20.
Namun penurunan harga mulai terbatas.
S : 1280... 1260, R : 1310... 1330.
Berikut tabel support dan resistent :