Kamis, 15 Agustus 2013

BI-rate tetap di level 6,5% :

Salam Winner,
 IHSG ditutup pada level 4685.129, turun 14.604 points (-0.31%), dengan total value transaksi sebesar 5.3 trilyuns dimana asing net buy sebesar 236 milyards rupiah. (Ada crossing saham MEDC sebesar 822 milyard diharga 2100, dimana asing net buy pada saham tsb sebesar 464 milyards, sehingga pada market reguler asing melakukan net sell sebesar 228 milyards).

Dow     15,112.19     -225.47     -1.47%
Nasdaq  3,606.12     -63.16     -1.72%
S&P    1,661.32     -24.07     -1.43%
FTSE 100    6,483.34     -104.09     -1.58%
DAX    8,376.29     -61.83     -0.73%
CAC 40    4,093.20     -21.00    -0.51%
Nikkei 225    13,752.94     -297.22     -2.12%
Hang Seng    22,539.25     -1.88     -0.01%
Gold    1,364.10     +3.20     +0.24%
Oil    107.13     -0.20     -0.19%
EUR/USD    1.3346    -0.0008     -0.06%
Nikel   14690    14890         -105
Timah   21600    21800         -250
CPO     RM2320 ▲30 ▲1.31% US $708
DOC 1250
Coal    78.65s-0.25 (-0.32%)
EIDO  29.10 Down 0.72   (2.41%)


Berikut Tabel Market Detailnya:


Sektor yang naik/turun:


40 Saham top value yang naik/turun:


Saham yang Asing Net Buy:


Saham yang Asing Net Sell:


Saham-saham kompas-100 yang naik/turun:


Berikut tabel entry, stop dan target harga :
Keterangan :
Warna Hijau : adalah saham-saham yang break out (Buat trader Buy High Sell Higher).
Warna biru : adalah saham-saham yang bullish dan berpeluang untuk break out.
Warna putih : adalah saham-saham yang masih bearish namun berpotensi naik.
Trade Signal : Ini sinyal2 yang dihasilkan pada saat explorasi.
Strenght : Berhubungan dengan kondisi trend. Semakin besar posisinya artinya semakin bullish. (Max 100 minimal -100), Penulis kadang tidak menimbulkan kolom strenght, bila saham pilihannya terlalu banyak, karena Penulis sudah pilihkan dengan saham yang berwarna hijau, biru dan putih.
VChg : adalah perubahan volume terhadap hari sebelumnya, semakin besar perubahan vol ume'nya, berarti semakin bagus.
Chg : adalah perubahan harga close terhadap harga close sebelumnya.:
W/B : White and Black. Ini menghitung body candle. Bila -4 artinya 4 hari berturut-turut candlenya hitam (Close > Open).
G/R : Green / Red. Bila positif artinya Close hari ini lebih tinggi dibanding close sebelumnya (Close>Close-1).
Entry : Bila sinyal buy maka entry ini harga beli,bila sinyal jual entry ini harga jual (Saat ini Penulis hanya menerbitkan yang berisi signal beli saja).
Confirm price : adalah level harga tsb, maka confirm naik.
Stop : Bila telah membeli, namun harga turun maka ini adalah stoploss
Target : adalah Target harga bila melakukan pembelian / penjualan. Mudah-mudahan tabel ini bermanfaat, namun jangan lupa untuk tetap disiplin.



Tips trading buat hari ini, Jumat tanggal 16 Agustus 2013 :
  1. Gubernur BI mempertahankan BI-rate tetap pada level 6,5%, sehingga kemarin beberapa sektor property yang sudah tertekan turun menjadi naik kembali.
  2. Kemarin saham group lippo masih rally, seperti saham LPPF, LPKR, LPCK, MLPL, kecuali saham DNET yang tidak naik, saham Lippo group ini naik dikarenakan adanya penawaran umum Saham Perdana PT. Siloam International Hospitals, tbk, sehingga masih layak untuk diperhatikan saham Lippo group ini.
  3. Hari Jumat ini, kurang menggembirakan, karena Dow ditutup minus 1.47%, dan EIDO minus 2.41%, sehingga IHSG hari ini akan kembali menguji level MA200 yang saat ini berada di level 4637, jika break MA200, maka IHSG menguji support di level 4577-4564.
  4. Hari ini boleh perhatikan saham GGRM dan SMRA, karena beberapa hari yang lalu tertekan kuat, namun kemarin sudah tidak ada tekanan jual pada saham tsb, jika hari ini ke-2 saham itu tidak tertekan, sedikit banyak akan membantu market untuk tidak panik.
  5. Saham-saham berbasic coal kemarin terpukul cukup dalam, seperti UNTR, ITMG, PTBA, namun sektor mining ini tertolong oleh saham MEDC, TINS, ANTM, INCO.
  6. Hari ini Jumat dan kondisi kurang kondusit so sebaiknya lebih berhati-hati sajalah..
Happy trading and good luck..

Bersama ini kami beritahukan jadwal sementara Penawaran Umum Saham Perdana PT Siloam International Hospitals Tbk.

Perkiraan tanggal Efektif                              : 2 September 2013
Perkiraan tanggal Penawaran Umum            : 4 - 6 September 2013
Perkiraan tanggal Penjatahan                      : 10 September 2013
Perkiraan tanggal Refund                            : 11 September 2013

Perkiraan tanggal Distribusi Saham             : 11 September 2013

Perkiraan tanggal Pencatatan                      : 12 September 2013
Jumlah Saham yang ditawarkan                  : 162.750.000 saham
Nilai Nominal                                            : Rp. 100
Harga Penawaran                                     : Rp. 11.200 - Rp. 14.200
Penjamin Pelaksana                                  : PT Ciptadana Securities (terafiliasi) & PT Credit Suisse Securities Indonesia
Bidang Usaha                                           : Jasa Pelayanan Kesehatan Masyarakat

IHSG :


PGAS


LPCK :




Agenda :

16 Agustus
-Cum Dev LAMI 5
-PUBEX : INDR

20 Agustus
-Lelang SBN
-Cum Dev MTSM  RP 3
-Cum Dev IMAS 29
-Bday Harry sgr

23 Agustus
-RUPSLB/T :  DNET

26 Agustus
-Listing  Puradelta Lestari 205-255  10844575000 20.00%
-RUPSLB/T : BJTM
Listri | BDG | 2006 |:

27 Agustus
-Lelang SBN

28 Agustus
-RUPSLB :  LPCK

29 Agustus
- RUPSLB : APEX, ENRG (rencana perseroan melakukan PUT III), GAMA, LAPD,

30 Agustus
-RUPSLB/T : AISA, DAVO, MCOR, SAFE