Jumat, 08 Februari 2013

Selamat Tahun Baru Imlek 2564 :

Salam winner,

 Bagi yang merayakan Imlek, Penulis mengucapkan :
  恭 喜

 Ġōng メǐ  Ŧā  Ćái

 新 年 快   
メīn  Nián  2564 ƙuài 
Tahun Baru Imlek 2564 Berbahagia

          
Shen Ti Jian Gang
Badan Sehat Selalu..

万 事 如 意 
 Ɯán  Šhǐ  řu  Ỳǐ
Impian dan Cita-cita Terkabul (Sukses Selalu)..

    广        
 Cai Yuan Guang Jin
Rejeki Berlimpah - limpah..

            
 Shi  Shi  Shun  Li
Setiap Masalah Selalu Terselesaikan..

     
He Jia Ping An    
Sekeluarga Damai Sentosa & Sejahtera
 



IHSG ditutup pada level 4491.267, turun 11.881 points (-0.26%), dengan total value transaksi sebesar 6.8 trilyun, dimana asing net sell sebesar 1124 milyards rupiah.

DOW : 13,993 ( + 48.92, + 0.35%) 
NASDAQ : 3,194 ( + 28.74, + 0.91%)
S&P 500 : 1,518 ( + 8.54, + 0.57%)
DAX :  7,652 ( + 61.29, + 0.81%)
CAC 40 :  3,650 ( + 48.45, + 1.35%
FTSE100 : 6,264 ( + 35.51, + 0.57%) 
JKSE : 4,491.27 (-11.88, +0.26%)
VIX  : 13.02 (-0.48, -3.56%)
IDR  :  9,670 (-23.00, -0.24%) 
Euro :  1.34 ( -0.0036, -0.27%)   
YEN :  92.69 ( -0.93, -0.99%) 
Bumi.L : 378.00 (+23.10, +6.51%) 
EIDO :  31.73 (+0.42, +1.34%)
TLK (TLKM) : 39.94 (+0.44, +1.11%) (Rp.9650)
IIT (ISAT)  :  35.99 (+0.81, +2.30%) (Rp.6960)
CPO : RM 2560 ($826 +9, +0.35%) 
OIL : $95.76 ( -0.07, -0.07%)   
GOLD :  $1,668 ( -3.60, -0.22%) 
NICKEL  : 18330 (+1.05%)   
TIN :  24820 (+0.48%)
CORN  : 710¢ ( -0.75, -0.11%)       
SoybeanOil  : 51.44. (-0.42)
WHEAT : 756.50 (+0.25, +0.03%)
DOC (05Feb)  :  4750


Berikut Market Detailnya:

Sektor yang naik/turun:

40 Saham top value yang naik/turun:

Saham yang Asing Net Buy:

Saham yang Asing Net Sell:

Saham-saham kompas-100 yang naik/turun:


Berikut tabel entry, stop dan target harga :
Keterangan :
Warna Hijau : adalah saham-saham yang break out (Buat trader Buy High Sell Higher).
Warna biru : adalah saham-saham yang bullish dan berpeluang untuk break out.
Warna putih : adalah saham-saham yang masih bearish namun berpotensi naik.
Trade Signal : Ini sinyal2 yang dihasilkan pada saat explorasi.
Strenght : Berhubungan dengan kondisi trend. Semakin besar posisinya artinya semakin bullish. (Max 100 minimal -100), Penulis kadang tidak menimbulkan kolom strenght, bila saham pilihannya terlalu banyak, karena Penulis sudah pilihkan dengan saham yang berwarna hijau, biru dan putih.
VChg : adalah perubahan volume terhadap hari sebelumnya, semakin besar perubahan vol ume'nya, berarti semakin bagus.
Chg : adalah perubahan harga close terhadap harga close sebelumnya.
W/B : White and Black. Ini menghitung body candle. Bila -4 artinya 4 hari berturut-turut candlenya hitam (Close > Open).
G/R : Green / Red. Bila positif artinya Close hari ini lebih tinggi dibanding close sebelumnya (Close>Close-1).
Entry : Bila sinyal buy maka entry ini harga beli,bila sinyal jual entry ini harga jual (Saat ini Penulis hanya menerbitkan yang berisi signal beli saja).
Confirm price : adalah level harga tsb, maka confirm naik.
Stop : Bila telah membeli, namun harga turun maka ini adalah stoploss
Target : adalah Target harga bila melakukan pembelian / penjualan. Mudah-mudahan tabel ini bermanfaat, namun jangan lupa untuk tetap disiplin.

Berikut tabel saham-saham yang berhasil break resist dan yang siap-siap break resist :


Berikut tabel arah trend IHSG dan sektor-sektornya :


Berikut tabel-tabel saham yang strong up trend dan up trend :


Berikut tabel-tabel saham yang strong down trend dan down trend :


Tips trading buat hari ini, Senin tanggal 11 Pebuari 2013 :
  1. Kemarin memasuki hari Minggu bertepatan dengan hari raya Imlek yang jatuh pada hari Minggu, sehingga Senin ini market sudah buka seperti biasa.
  2. Mari kita pantau kemana arahnya IHSG pasca hari raya Imlek ini, sementara IHSG masih dalam posisi jenuh beli, namun asing masih melakukan net buy.
  3. Hati-hati terhadap komodity nikel dan timah yang dalam 2 hari terakhir turun lumayan dalam.
  4. Selain dan selebihnya saya tidak akan komentar dulu, selain silahkan dilihat-lihat kembali tabel sayang yang strong down trend dan tabel saham yang strong down trend yang seperti biasa penulis hidangkan setiap awal minggu.
Happy trading and good luck..

IHSG :
Berhasil membuat new high baru di level 4525,
namun Close < Open.
Stochastic death cross.
penurunan tepat tertahan oleh MA5.
terjadi asing net sell sebesar 1.1 trilyun, karena ada crosing saham BBCA sebesar 1.6 trilyun.
Sehingga asing masih tetap net buy sebesat 500 milyards.
S : 4472... 4458, R : 4506.. 4522


ASRI :
Saham ini akan mencoba membuat level tertinggi baru.
Close>MA5>MA20>MA50>MA200.
MA terlihat strong up trend.
ASRI harus mampu bertahan diatas level 770.
Target harga berikutnya adalah 950.
Asing nampak masuk lagi dalam jumlah cukup besar
S : 790.. 780, R : 830.. 850.



EXCL :
Saham ini masih dalam arah down trend.
namun MA5 mulai mndekati MA20 dan MA50
Tembus 5600 berpeluang menuju 5900.
Stochastic kembali berhasil golden cross.
MACD masih up trend.
S : 5300... 5250, R : 5500... 5600.
Batasi resiko pada level 5200


Agenda :
12 Februari
-Rupslb GDST
-BI Rate
-Lelang SBN
-Treasury Budget,

13 Februari
-Rupslb TKGA
-MBA Mortgage Index, Retail Sales, Retail Sales ex-auto, Export Prices ex-ag., Import Prices ex-oil, Business Inventories, Crude Inventories

14 Februari
-Akhir Perdagangan CENT-R
-Initial Claims, Continuing Claims, Natural Gas Inventories

15 Februari
-Rupslb MLBI, PKPK
-Exercise UNSP-W2  1 : 1      530
-Empire Manufacturing, Net Long-Term TIC Flows, Industrial Production, Capacity Utilization, Mich Sentiment

18 Februari
-META RUPSLB,
-Listing TRANS POWER Marin 395.000.000 SAHAM RP 220 - 250
-Analyst Briefing BDMN
-Lap Keu BDMN

19 Februari
-Cum Dev DVLA RP 18
-Lelang SBN
-Delisting PT Amstelco Indonesia Tbk (INCF)
-Rupslb MYOH

20 Februari
-AISA roadshow dgn CITIGROUP Hk and Sing
-Rupslb SULI

21 Februari
-Rupslb BUMI
-Bumi Plc allocates fund for Berau Coal (BRAU IJ). Bumi Plc plans to invests US$278m to BRAU, fund coming from sales of Bumi Resources (BUMI IJ) to Bakrie group. Certainty over the BUMI sales will be decided at February 21st