Salam winner,
IHSG ditutup pada level 3664.680, turun 10.704 points (-0.29%), dengan total value transaksi sebesar 5.3 trilyun, dimana asing net sell sebesar 169 Milyard rupiah (Perhatikan ada crossing saham BUMI sebesar 1.6 milyard rupiah di harga 2250).
Dow : 11,644.49 +166.36 +1.45%
Nasdaq : 2,667.85 +47.61 +1.82%
Nikel : 18800 19000 +445
Timah : 21825 21975 -100
CPO : RM2906 ▲62 ▲2.18% US $928
OIL : 87.28 +3.05 +3.62%
GOLD : 1,680.70 +12.70 +0.76%
Berikut Tabel Market Detailnya:
Sektor yang naik/turun:
40 Saham top value yang naik/turun:
Saham yang Asing Net Buy:
Saham yang Asing Net Sell:
Berikut tabel entry, stop dan target harga :
Keterangan :
Warna Hijau : adalah saham-saham yang break out (Buat trader Buy High Sell Higher).
Warna biru : adalah saham-saham yang bullish dan berpeluang untuk break out.
Warna putih : adalah saham-saham yang masih bearish namun berpotensi naik.
Trade Signal : Ini sinyal2 yang dihasilkan pada saat explorasi.
Strenght : Berhubungan dengan kondisi trend. Semakin besar posisinya artinya semakin bullish. (Max 100 minimal -100), Penulis kadang tidak menimbulkan kolom strenght, bila saham pilihannya terlalu banyak, karena Penulis sudah pilihkan dengan saham yang berwarna hijau, biru dan putih.
VChg : adalah perubahan volume terhadap hari sebelumnya, semakin besar perubahan volume'nya, berarti semakin bagus.
Chg : adalah perubahan harga close terhadap harga close sebelumnya.
W/B : White and Black. Ini menghitung body candle. Bila -4 artinya 4 hari berturut-turut candlenya hitam (Close > Open).
G/R : Green / Red. Bila positif artinya Close hari ini lebih tinggi dibanding close sebelumnya (Close>Close-1).
Entry : Bila sinyal buy maka entry ini harga beli,bila sinyal jual entry ini harga jual (Saat ini Penulis hanya menerbitkan yang berisi signal beli saja).
Confirm price : adalah level harga tsb, maka confirm naik.
Stop : Bila telah membeli, namun harga turun maka ini adalah stoploss
Target : adalah Target harga bila melakukan pembelian / penjualan.
Mudah-mudahan tabel ini bermanfaat, namun jangan lupa untuk tetap disiplin.
Tip trading buat hari Senin, tanggal 17 Oktober 2011 :
1. Jumat kemarin Dow Jones masih naik cukup besar sekitar 1.5%, sehingga berhasil tutup diatas level 11.500, dan harga minyak dunia kembali naik diatas level 85 usd, saat ini berada sekitar 87 usd.
2. Kondisi kenaikan minyak dunia yang cukup signifikan membuka peluang kepada IHSG untuk saham-saham sector Batu bara hari ini.
3. Hampir semua saham-saham batu bara MA5 golden cross MA20, artinya secara short term mulai bullish, namun secara mid term dan long term masih dalam katagory bearish, so tidak ada salahnya kalau tetap mempertahankan trading dulu saja.
4. Harga CPO naik cukup significant juga mendekati RM.3.000 atau U$ 1.000, dan biasanya harga saham berbasic CPO naik signifikan bila CPO bisa berada diatas level RM.3000 atau 1000 U$.
5. Buat hari ini saya tetap masih prefer kepada saham batubara, terutama saham BUMI dan ENRG, dengan alasan Bandar membutuhkan saham B-7 untuk bisa membuat bursa naik rally kembali.
6. Saham sector CPO juga boleh diperhatikan.
7. Perhatikan Asing apakah asing masih agresif membeli (net buy) atau tidak? Dan waspadai aksi profit taking sewaktu, mengingat kondisi IHSG semakin jenuh beli.
Happy trading and good luck.
IHSG :
Pergerakan IHSG jumat kemarin belum ada dampak signifikan.
Sehingga saya masih menggunakan chart IHSG yang jumat kemarin.
Prinsipnya apakah IHSG hari ini dapat dengan mudah melewati level 3706 dengan mudah?
Bila dapat naik dengan mudah, maka IHSG akan menuju level psikologis 3750 dulu.
Dengan target menuju level 3800.
S : 3590... 3579, R : 3706... 3718.
BUMI :
MA5 berhasil golden cross MA20.
harga minyak kembali naik ke level 87.
Stochasti dan MACD still up trend.
Tembus 2275 berpeluang menuju level 2450.
S : 2175... 2150, R : 2325... 2400
ENRG :
Saham ini menjelang penutupan Jumat kemarin diangkat kembali.
Harga minyak pada level 87 bisa sebagai pemicu.
MA5 berhasil golden cross MA20.
Stochastic dan MACD up trend.
S : 160... 155, R : 178... 187.