Segenap Team Anggun Trader mengucapkan :
"Selamat Tahun Baru 2010"
Ibarat Sumber Mata Air yang mengalir tiada henti, Marilah kita berdoa agar kiranya IHSG yang tercinta ini merupakan Sumber berkat yang senantiasa mengalir memberikan rejeki kepada Kita semua Para Trader Lokal guna ikut membangun dan mensukseskan perekonomian Republik Indonesia.
Amien.
Learn from the Best :
Belajarlah dari yang terbaik
karena AKU haus ilmu yang terbaik
Untuk menjadikan AKU pemain (trader) terbaik
Belajarlah dari yang gagal
Karena AKU hindari jalan kegagalan
Untuk menjadikan AKU pemain (trader) terbaik
Belajarlah dari yang terbijak
karena AKU lapar kebijaksanaan
Untuk menjadikan AKU pemain (trader) terbaik
Belajarlah dari yang sombong
karena AKU jauhi kesombongan diri
untuk menjadikan AKU pemain (trader) terbaik
Karena hanya yang terbaik
dikenal sebagai PEMENANG SEJATI.
(Michell Suharli, Mind Set Winning Strategy for Winning People, hal : 63)
Kamis, 31 Desember 2009
SELAMAT JALAN GUS DUR
Segenap Team Anggun Trader mengucapkan :
" Turut Berduka Cita Atas wafatnya Presiden Ke-4 R.I."
K.H. ABDURACHMAN WAHID
Semoga Arwahnya diterima disisiNYA, sesuai dengan segala amal baiknya sebagai Guru Bangsa di Negara Tercinta Republik Indonesia.
You Are not just be a GREAT POLITICIAN but you certainly are OUR HERO.
Amien..
" Turut Berduka Cita Atas wafatnya Presiden Ke-4 R.I."
K.H. ABDURACHMAN WAHID
Semoga Arwahnya diterima disisiNYA, sesuai dengan segala amal baiknya sebagai Guru Bangsa di Negara Tercinta Republik Indonesia.
You Are not just be a GREAT POLITICIAN but you certainly are OUR HERO.
Amien..
Selasa, 29 Desember 2009
3 KUNCI UNTUK INVESTASI SAHAM : PERTUMBUHAN, KUALITAS DAN RESIKO RENDAH.
Salah Winner,
IHSG di Penghujung tahun 2009 tinggal 1 hari kerja lagi, yaitu hari Rabu tanggal 30 Desember 2009 ini saja, saya mencoba untuk mengisi dengan judul :
3 KUNCI UNTUK INVESTASI SAHAM : PERTUMBUHAN, KUALITAS DAN RESIKO RENDAH.
(Sumber buku Wealth Magic, Pater Spann)
1. PERTUMBUHAN :
Carilah Perusahaan yang sedang meningkatkan Penghasilan dan Omzet dan Keuntungannya. Siapapun di dunia bisnis akan mengatakan kepada Anda bahwa mudah saja untuk meningkatkan omzet dengan cara menurunkan harga, dan mudah saja meningkatkan keuntungan dengan menurunkan cost/biaya, tetapi keduanya adalah TINDAKAN JANGKA PENDEK yang akhirnya menjatuhkan perusahaan itu. Oleh karena itu “DIBUTUHKAN BAKAT KHUSUS DARI TIM MANAJEMEN UNTUK MENGINGKATKAN KEUNTUNGAN DAN OMZET SEKALIGUS DAN MELAKUKANNYA SECARA KONSISTEN”.
Jadi carilah Perusahaan-perusahaan yang mempunyai peningkatan omzet dan peningkatan keuntungan bersih.
Jangan lupa juga lihat harga sahamnya.
Orang Kaya selalu menunggu sampai harga saham naik sebelum mereka membeli.
Tidaklah baik untuk membeli saham bila harganya sedang turun karena anda mengira harganya MURAH. Banyak trader yang bangkrut karena membeli harga saham yang turun terus.
Jika Anda mau menjual saham’nya jangan menunggu semua orang selesai menjualnya. JUALLAH JIKA ANDA MERASA PUAS DENGAN MENDAPATKAN KEUNTUNGAN (biasanya manusia tidak puas selalu... ha3)
2. KUALITAS :
Perusahaan yang berkualitas adalah Perusahaan yang telah MAPAN dengan sejarah KESUKSESAN, membuat produk atau jasa yang mudah dimengerti oleh para Pelanggannya dan menjadi tuntutan mereka dan yang MANAJEMENTNYA MEMPUNYAI VISI DAN KEMAMPUAN UNTUK MEWUJUDKAN VISI TERSEBUT.
3. RESIKO RENDAH :
Ada banyak perusahaan besar yang beresiko rendah, karena dijalankan oleh orang-orang berkompenten, tetapi manajemennya kehilangan VISI. VISI inilah yang justru menciptakan keunikan.
Keunikan perusahaan besar inilah yang membuat mereka bertahan puluhan tahun.
Oleh karena itulah carilah Perusahaan yang direktur-direkturnya memiliki saham besar di dalam perusahaan itu.
Janganlah memilih Perusahaan yang kecil karena terlalu beresiko, anda akan kesulitan mendapatkan informasi tentang perusahaan itu, dan kesulitan memonitor, bahkan apakah Perusahaan itu akan mampu bertahan 5 atau 10 tahun lagi ?
Salah SATU RESIKO TERBESAR DALAM KESUKSESAN SEBUAH PERUSAHAAN ADALAH MEMINJAM UANG. Ketika perusahaan terlalu banyak meminjam uang (tidak peduli alas an peminjaman itu), bahkan untuk mengembangkan perusahaan secara cepat, jika telah meminjam uang terlalu banyak, ini akan mengurangi KEUNTUNGAN DAN MENGHENTIKAN PERTUMBUHAN KEUNTUNGAN.
Perusahaan yang meminjam terlalu banyak mempunyai resiko yang sangat tinggi. Perusahaan mana tuh di BEI ? Pasti rekan-rekan sudah tau semuanya? yang getol R.I. ? ha3..
Kesimpulan :
1. Perusahaaan omzet yang tinggi.
2. Pertumbuhan keuntungan yang tinggi.
3. Peningkatan harga saham secara konsisten.
4. Sebuah rencana bisnis yang menarik dengan visi yang diterapkan oleh Manajemen yang berkompeten.
5. Kepemilikan saham pribadi yang kuat oleh direktur dan manajemen.
6. Salah satu perusahaan yang masuk dalam daftar LQ-45.
7. Tingkat pinjaman dan bunga rendah.
Saya pernah tulis judul ini dalam face book dan ada yang memberikan komentar bahwa resiko rendah berarti keuntungan rendah, beberapa hari yang lalu saya menguraikan tingkat pertumbuhan saham UNVR, apakah itu merupakan pertumbuhan yang Rendah?
Justru RESIKO PERUSAHAAN YANG RENDAH AKAN MEMBUAT PERTUMBUHAN HARGA SAHAM YANG TINGGI SECARA KONSISTEN DAN CONTINUE.
Demikian Uraian singkat KIAT-KIAT UNTUK MENJADI INVESTOR YANG SUKSES, dan untuk mencari saham seperti itu tidak susah, karena LQ-45 hanya 45 sahamnya.
Apabila Anda termasuk yang membaca blog ini sejak pertama, maka hampir semuanya tentang butir-butir tersebut telah saya ulas. (Tulisan dari blog ini belum pernah absen satu haripun dan belum pernah saya hapus).
Demikian Tulisan ini merupakan tulisan saya untuk di penghujung tahun 2009, semoga tulisan saya ini berguna bagi Para Trader pembaca Blog AnggunTrader ini.
Sebagai selayaknya manusia biasa yang tidak luput dari segala kekurangan, ketidak sempurnaan dan juga ketidak layakan tutur kata dan tulisan, saya dan team meminta maaf yang sebesar-besarnya atas segala kekurangan dan kesalahan tersebut.
Tip trading hari ini :
Dow : ditutup pada 10,545.41, turun sangat tipis -1.67 ( -0.02%,
Dow berhasil break new high tertinggi kemarin di 10580, dari sebelumnya 10566, sayang penutupan ternyata dibawah 10566 kembali.
Namun ini bukan hari terakhir DOW, karena masih ada 1 hari lagi yaitu nanti malam.
Sedangkan IHSG hari ini tanggal 30 Desember 2009 adalah Hari terakhir, oleh karena itu masih berpeluang besar IHSG akan Window Dressing seperti yang telah saya kemukakan beberapa hari yang lalu bahwa IHSG akan tutup di level 2539.13.
Bursa hari ini akan bergerak mixed, antara saham blue chip dan saham small cap.
Bandar (BOZZ) memang hebat, dia bisa membuat tertib gerakan saham B_7, dari semula yang gerakannya liar karena banyak pemburu saham B-7 oleh sejuta umat ini, sekarang gerakan sahamnya tertib, karena sejuta umatnya telah dibuat kapok oleh Bandar. Ha3..
So BUMI dengan tehnik trading yang baik dan disiplin, kenapa mesti takut?
Saham kecil masih akan rally, so buat penggemar saham kecil, tidak ada salahnya untuk trading di saham itu dengan cara baik dan disiplin juga.
IHSG :
MA5 masih sedikit lagi dibawah MA-20.
Demikian juga MACD masih akan mencoba untuk Golden Cross,
Sedngkan Stochastic sudah Golden Cross 2 hari yang lalu.
IHSG membentuk pola Ascending Triangle.
Bila tembus 2539 dan 2559, maka cukup bagus untuk awal tahun 2010.
BUMI : BUMI di tutup menguat 4.2% di 2500..
Chanel downtrend garis biru sudah break.. channel downtrend merah lom tembus
berpeluang menguji resist di 2600.. ada peluang koreksi setelah kenaikan dari 2100
MACD golden Cross.. Stochastic masih uptrend
Support di 2425.. Resist 2600
INCO : INCO di tutup menguat 3.5% di 3700
break resist downtrendnya di 3675.. berpeluang menuju fibo 100% di 3850
MACD Golden Cross.. Stochastic masih uptrend..
Support 3625.. Resist 3750
SGRO : SGRO di tutup menguat 4.7% di 2775
Saham ini berpeluang breakout setelah konsolidasi yg cukup lama
Mampukah breakout di 2800 dan bermain di box baru ?
MACD mencoba golden cross.. Stoch Uptrend belum overbought
Support 2700.. Resist 2850..
MIRA : MIRA di tutup naik 3.2% di 320..
Volume breakout..adanya kemungkinan pullback ke fibo 100% di 350
MACD mencoba golden cross.. Stochastic uptrend..
Support 310.. Resist 330
TINS : TINS di tutup menguat 5.9% di 1970
TINS telah break pola falling wedge patern..
berpeluang menuju fibo 100% di 2075
MACD golden cross.. Stoch Uptrend
Support 1920.. Resist 2000
SPECIAL MENTION :
Happy Birthday pak Gun
Ijinkan saya shark trader sekaligus mewakili para pembaca setia blog ini mengucapkan Happy Birthday... Panjang Umur, Sehat Selalu, Tambah sukses di segala bidang.. Tuhan Berkati.. Terima kasih yg sebesar2nya atas bimbingannya yg begitu besar dalam blog saham ini.. sehingga blog ini dapat bermanfaat bagi banyak orang.. sekali lagi Happy Birthday pak gun... God Bless You..
IHSG di Penghujung tahun 2009 tinggal 1 hari kerja lagi, yaitu hari Rabu tanggal 30 Desember 2009 ini saja, saya mencoba untuk mengisi dengan judul :
3 KUNCI UNTUK INVESTASI SAHAM : PERTUMBUHAN, KUALITAS DAN RESIKO RENDAH.
(Sumber buku Wealth Magic, Pater Spann)
1. PERTUMBUHAN :
Carilah Perusahaan yang sedang meningkatkan Penghasilan dan Omzet dan Keuntungannya. Siapapun di dunia bisnis akan mengatakan kepada Anda bahwa mudah saja untuk meningkatkan omzet dengan cara menurunkan harga, dan mudah saja meningkatkan keuntungan dengan menurunkan cost/biaya, tetapi keduanya adalah TINDAKAN JANGKA PENDEK yang akhirnya menjatuhkan perusahaan itu. Oleh karena itu “DIBUTUHKAN BAKAT KHUSUS DARI TIM MANAJEMEN UNTUK MENGINGKATKAN KEUNTUNGAN DAN OMZET SEKALIGUS DAN MELAKUKANNYA SECARA KONSISTEN”.
Jadi carilah Perusahaan-perusahaan yang mempunyai peningkatan omzet dan peningkatan keuntungan bersih.
Jangan lupa juga lihat harga sahamnya.
Orang Kaya selalu menunggu sampai harga saham naik sebelum mereka membeli.
Tidaklah baik untuk membeli saham bila harganya sedang turun karena anda mengira harganya MURAH. Banyak trader yang bangkrut karena membeli harga saham yang turun terus.
Jika Anda mau menjual saham’nya jangan menunggu semua orang selesai menjualnya. JUALLAH JIKA ANDA MERASA PUAS DENGAN MENDAPATKAN KEUNTUNGAN (biasanya manusia tidak puas selalu... ha3)
2. KUALITAS :
Perusahaan yang berkualitas adalah Perusahaan yang telah MAPAN dengan sejarah KESUKSESAN, membuat produk atau jasa yang mudah dimengerti oleh para Pelanggannya dan menjadi tuntutan mereka dan yang MANAJEMENTNYA MEMPUNYAI VISI DAN KEMAMPUAN UNTUK MEWUJUDKAN VISI TERSEBUT.
3. RESIKO RENDAH :
Ada banyak perusahaan besar yang beresiko rendah, karena dijalankan oleh orang-orang berkompenten, tetapi manajemennya kehilangan VISI. VISI inilah yang justru menciptakan keunikan.
Keunikan perusahaan besar inilah yang membuat mereka bertahan puluhan tahun.
Oleh karena itulah carilah Perusahaan yang direktur-direkturnya memiliki saham besar di dalam perusahaan itu.
Janganlah memilih Perusahaan yang kecil karena terlalu beresiko, anda akan kesulitan mendapatkan informasi tentang perusahaan itu, dan kesulitan memonitor, bahkan apakah Perusahaan itu akan mampu bertahan 5 atau 10 tahun lagi ?
Salah SATU RESIKO TERBESAR DALAM KESUKSESAN SEBUAH PERUSAHAAN ADALAH MEMINJAM UANG. Ketika perusahaan terlalu banyak meminjam uang (tidak peduli alas an peminjaman itu), bahkan untuk mengembangkan perusahaan secara cepat, jika telah meminjam uang terlalu banyak, ini akan mengurangi KEUNTUNGAN DAN MENGHENTIKAN PERTUMBUHAN KEUNTUNGAN.
Perusahaan yang meminjam terlalu banyak mempunyai resiko yang sangat tinggi. Perusahaan mana tuh di BEI ? Pasti rekan-rekan sudah tau semuanya? yang getol R.I. ? ha3..
Kesimpulan :
1. Perusahaaan omzet yang tinggi.
2. Pertumbuhan keuntungan yang tinggi.
3. Peningkatan harga saham secara konsisten.
4. Sebuah rencana bisnis yang menarik dengan visi yang diterapkan oleh Manajemen yang berkompeten.
5. Kepemilikan saham pribadi yang kuat oleh direktur dan manajemen.
6. Salah satu perusahaan yang masuk dalam daftar LQ-45.
7. Tingkat pinjaman dan bunga rendah.
Saya pernah tulis judul ini dalam face book dan ada yang memberikan komentar bahwa resiko rendah berarti keuntungan rendah, beberapa hari yang lalu saya menguraikan tingkat pertumbuhan saham UNVR, apakah itu merupakan pertumbuhan yang Rendah?
Justru RESIKO PERUSAHAAN YANG RENDAH AKAN MEMBUAT PERTUMBUHAN HARGA SAHAM YANG TINGGI SECARA KONSISTEN DAN CONTINUE.
Demikian Uraian singkat KIAT-KIAT UNTUK MENJADI INVESTOR YANG SUKSES, dan untuk mencari saham seperti itu tidak susah, karena LQ-45 hanya 45 sahamnya.
Apabila Anda termasuk yang membaca blog ini sejak pertama, maka hampir semuanya tentang butir-butir tersebut telah saya ulas. (Tulisan dari blog ini belum pernah absen satu haripun dan belum pernah saya hapus).
Demikian Tulisan ini merupakan tulisan saya untuk di penghujung tahun 2009, semoga tulisan saya ini berguna bagi Para Trader pembaca Blog AnggunTrader ini.
Sebagai selayaknya manusia biasa yang tidak luput dari segala kekurangan, ketidak sempurnaan dan juga ketidak layakan tutur kata dan tulisan, saya dan team meminta maaf yang sebesar-besarnya atas segala kekurangan dan kesalahan tersebut.
Tip trading hari ini :
Dow : ditutup pada 10,545.41, turun sangat tipis -1.67 ( -0.02%,
Dow berhasil break new high tertinggi kemarin di 10580, dari sebelumnya 10566, sayang penutupan ternyata dibawah 10566 kembali.
Namun ini bukan hari terakhir DOW, karena masih ada 1 hari lagi yaitu nanti malam.
Sedangkan IHSG hari ini tanggal 30 Desember 2009 adalah Hari terakhir, oleh karena itu masih berpeluang besar IHSG akan Window Dressing seperti yang telah saya kemukakan beberapa hari yang lalu bahwa IHSG akan tutup di level 2539.13.
Bursa hari ini akan bergerak mixed, antara saham blue chip dan saham small cap.
Bandar (BOZZ) memang hebat, dia bisa membuat tertib gerakan saham B_7, dari semula yang gerakannya liar karena banyak pemburu saham B-7 oleh sejuta umat ini, sekarang gerakan sahamnya tertib, karena sejuta umatnya telah dibuat kapok oleh Bandar. Ha3..
So BUMI dengan tehnik trading yang baik dan disiplin, kenapa mesti takut?
Saham kecil masih akan rally, so buat penggemar saham kecil, tidak ada salahnya untuk trading di saham itu dengan cara baik dan disiplin juga.
IHSG :
MA5 masih sedikit lagi dibawah MA-20.
Demikian juga MACD masih akan mencoba untuk Golden Cross,
Sedngkan Stochastic sudah Golden Cross 2 hari yang lalu.
IHSG membentuk pola Ascending Triangle.
Bila tembus 2539 dan 2559, maka cukup bagus untuk awal tahun 2010.
BUMI : BUMI di tutup menguat 4.2% di 2500..
Chanel downtrend garis biru sudah break.. channel downtrend merah lom tembus
berpeluang menguji resist di 2600.. ada peluang koreksi setelah kenaikan dari 2100
MACD golden Cross.. Stochastic masih uptrend
Support di 2425.. Resist 2600
INCO : INCO di tutup menguat 3.5% di 3700
break resist downtrendnya di 3675.. berpeluang menuju fibo 100% di 3850
MACD Golden Cross.. Stochastic masih uptrend..
Support 3625.. Resist 3750
SGRO : SGRO di tutup menguat 4.7% di 2775
Saham ini berpeluang breakout setelah konsolidasi yg cukup lama
Mampukah breakout di 2800 dan bermain di box baru ?
MACD mencoba golden cross.. Stoch Uptrend belum overbought
Support 2700.. Resist 2850..
MIRA : MIRA di tutup naik 3.2% di 320..
Volume breakout..adanya kemungkinan pullback ke fibo 100% di 350
MACD mencoba golden cross.. Stochastic uptrend..
Support 310.. Resist 330
TINS : TINS di tutup menguat 5.9% di 1970
TINS telah break pola falling wedge patern..
berpeluang menuju fibo 100% di 2075
MACD golden cross.. Stoch Uptrend
Support 1920.. Resist 2000
SPECIAL MENTION :
Happy Birthday pak Gun
Ijinkan saya shark trader sekaligus mewakili para pembaca setia blog ini mengucapkan Happy Birthday... Panjang Umur, Sehat Selalu, Tambah sukses di segala bidang.. Tuhan Berkati.. Terima kasih yg sebesar2nya atas bimbingannya yg begitu besar dalam blog saham ini.. sehingga blog ini dapat bermanfaat bagi banyak orang.. sekali lagi Happy Birthday pak gun... God Bless You..
Senin, 28 Desember 2009
BILA TUHAN BERKENAN, SAHAM APAPUN BISA MENJADI TAMBANG EMAS BUAT KITA :
Salam Winner;
Menjelang 2 hari lagi kita trading di Penghujung tahun 2009, marilah kita banyak intropeksi diri terhadap semua apa yang telah kita lakukan…
Sepanjang trading kita dilandasi dengan tujuan yang baik, dan tidak greedy, saya yakin pohon itu akan tumbuh menjadi besar secara perlahan-lahan. Tapi bila anda menginginkan pertumbuhan seperti balon, maka siap-siap’lah untuk meledak.. ha3..
Baik Keuntungan yang besar ataupun keuntungan yang kecil bahkan yang masih rugi, Marilah kita bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena uang adalah titipan dari Tuhan yang diberikan kepada kita, apakah UANG tersebut bisa betah atau tidak melekat kepada kita?? dan bila UANG itu tidak BETAH kepada kita, maka UANG itu akan pergi dengan sendirinya.
Perlu Bapak/Ibu ketahui, Uang tidak bisa membeli segalanya..
Berikut syair yang saya kutip dari Buku : HIDUP SUKSES dan BAHAGIA tanpa takut dan cemas (Karangan K. Sri Dhammananda).
Apa yang bisa dibeli dengan Uang :
Ranjang, bukan tidur.
Buku, bukan pengetahuan.
Makanan, bukan selera.
Perias Wajah, bukan kecantikan.
Bangunan, bukan rumah tinggal.
Obat, bukan kesehatan.
Kemewahan, bukan ketentraman.
Kesenangan, bukan kebahagiaan.
Agama, bukan keselamatan.
Kehangatan tubuh , bukan Cinta sejati.
Tip Trading hari ini :
Seperti yang sudah saya uraikan bahwa Index harus berada diatas MA5 , ternyata Bandar telah melakukan good job sehingga IHSG ditutup pada 2509, tugas IHSG selanjutnya adalah break 2538, sebelum menebus 2559 kembali.
Banyak saham-saham yang stochastic baru golden cross, so pilihan banyak buat hari ini, seperti beberapa chart yang terlampir dibawah ini.
PERHATIKAN DOW menjelang 2 hari kerja lagi, bila DOW berhasil break new high tembus diatas 10.556 (hanya 10 point lagi), maka DOW berpeluang menuju ke 10.900, Jika itu terjadi, maka IHSG dan seluruh dunia akan IKUT PARTY MENJELANG AKHIR TAHUN 2009 dan AWAL TAHUN 2010 ini.
Terakhir, bila Tuhan berkenan, maka saham apapun akan menjadi EMAS buat kita.
DOW:DOW di tutup menguat 0.3% di 10.547
Dow skarang berada di dekat resist sideways channel di 10.566
mampukah dow break dan close di atas 10.566.. dan bermain di box baru..
MACD mencoba golden cross.. Stoch sudah berada di area overbought
Support di 10.506.. resist di 10.595
IHSG (Versi Anggun) :
Ruang gerak IHSG seperti yang telah uraikan kemarin semakin jelas, apalagi garis up trend makin terbentuk, dengan range sementara diapit oleh garis hitam, tugas IHSG adalah menembus risist di 2538, maka akan mencoba menuju 2559, dan bila tembus 2559 maka membentuk angka baru tertinggi kembali.. So akan membuat Partykah IHSG di penghujung tahun 2009 dan awal tahun 2010 ini ?
Stochastic Golden Cross.
MA-5 berdempetan dengan MA-20.
Bila MA-5 naik keatas, berarti gagal death cross, dan ini adalah signal yang bagus sekali.
S : 2484, R : 2532, Sanggupkah IHSG menjebol resist di 2538?
Chart IHSG versi Shark :
IHSG : IHSG di tutup menguat 1.4% di 2509
Pola pada IHSG adalah trend chaneling
IHSG mencoba menuju fibo 100% di 2542, dimana ada resist candle di 2522
MACD mencoba golden cross.. Stochastic sinyal buy golden cross
Support di 2495.. 2475
Resist 2522..2542
BUMI : BUMI di tutup menguat 5.5% di 2400
Fase koreksi elliot wave a-b-c sudah terbentuk..
mampukah menembus resist downtrend yg pertama di 2475 fibo 50%
MACD hampir golden cross, Stoch masih uptrend
Support 2325.. 2250..
Resist 2475.. 2550
AALI : AALI di tutup menguat 3.4% di 22950
Technical rebound setelah jatuh 4 hari berturut2 dari 24350 fibo 0%
AALI berpotensi membentuk rounding bottom dengan target menutup gap di 23600
MACD belum Golden cross.. ada pullback di MACD histogram
Stochastic Oversold. berpeluang golden cross
Support 22500 ...22150.. Resist 23200.. 23600
INDF : Membentuk small Symetrical Triangle.
Harga akan mencoba menuju highest kembali di 3600,
sebelum melanjutkan untuk break new high all time kembali.
S : 3400, R : 3600
LSIP :Stochastic mau golden cross.
Close above MA-5 dan MA-20.
Tugas LSIP adalah harga menuju ke MA-20.
LSIP makin menarik bila MA-5 golden cross MA-20 kembali.
S : 8100, R : 8350.
BMRI : BMRI di tutup menguat 1.6% di 4625.
BMRI mencoba break pola falling wedge di 4700.
setelah falling wadge break, ada kemunginan menuju fibo 100% di 4925
Konsolidasi semakin rapi, terlihat dari Bollinger band yg smakin menyempit
MACD muncul sinyal buy.. golden cross..
Stochastic sinyal buy.. Belum oversold..
Support 4550.. 4475
Resist 4700.. 4825
BBRI : BBRI di tutup menguat 2.7% di 7700
Mencoba menuju resist downtrend channel..
MACD histogram menuju teritori positif, MACD berpeluang golden cross
Stochastic golden cross.. sinyal buy muncul.
Support di 7550.. Resist di 7850
PGAS : PGAS di tutup menguat 2.6% di 3925..
Pola symetrical triangle jelas terlihat di segitiga warna merah..
apabila mampu break di 4000.. maka berpeluang menuju fibo 100% di 4150 dan break high lagi
MACD histogram menuju teritori positif, MACD berbalik arah mencoba golden cross
Stochastic sinyal buy.. golden cross
Support di 3825.. Resist di 4000
ITMG : ITMG di tutup menguat 4.6% di 32000
Pola jelas uptrend channel.. mencoba breakout 32100.. highest kmaren
MACD daerah overbought.. sinyal buy..
Stochastic sinyal buy.. golden cross.. area overbought
Support di 31500-- 30900
Resist di 32600-- 33100
PTBA : PTBA di tutup menguat 2.4% di 17400
mencoba break small downtrend line..
MACD masih belum jelas arahnya.. MACD histogram ada tanda2 rebound
Stochastic belum menunjukan pembalikan arah.. butuh konfirmasi lagi
Support 17100.. resist 17850
INCO : INCO di tutup menguat 5.1% di 3575
Pola koreksi 1-5 sudah terbentuk..
sebentar lagi INCO akan mencoba kluar dari mid term downtrend line
dan akan membentuk pola trend yg baru..
Mampukah Inco break downtrend chanel di fibo 38.2% di 3775
MACD mencoba goldencross.. Stochastic sinyal buy.. mencoba uptrend
Resist di 3675... Support di 3475..
Menjelang 2 hari lagi kita trading di Penghujung tahun 2009, marilah kita banyak intropeksi diri terhadap semua apa yang telah kita lakukan…
Sepanjang trading kita dilandasi dengan tujuan yang baik, dan tidak greedy, saya yakin pohon itu akan tumbuh menjadi besar secara perlahan-lahan. Tapi bila anda menginginkan pertumbuhan seperti balon, maka siap-siap’lah untuk meledak.. ha3..
Baik Keuntungan yang besar ataupun keuntungan yang kecil bahkan yang masih rugi, Marilah kita bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, karena uang adalah titipan dari Tuhan yang diberikan kepada kita, apakah UANG tersebut bisa betah atau tidak melekat kepada kita?? dan bila UANG itu tidak BETAH kepada kita, maka UANG itu akan pergi dengan sendirinya.
Perlu Bapak/Ibu ketahui, Uang tidak bisa membeli segalanya..
Berikut syair yang saya kutip dari Buku : HIDUP SUKSES dan BAHAGIA tanpa takut dan cemas (Karangan K. Sri Dhammananda).
Apa yang bisa dibeli dengan Uang :
Ranjang, bukan tidur.
Buku, bukan pengetahuan.
Makanan, bukan selera.
Perias Wajah, bukan kecantikan.
Bangunan, bukan rumah tinggal.
Obat, bukan kesehatan.
Kemewahan, bukan ketentraman.
Kesenangan, bukan kebahagiaan.
Agama, bukan keselamatan.
Kehangatan tubuh , bukan Cinta sejati.
Tip Trading hari ini :
Seperti yang sudah saya uraikan bahwa Index harus berada diatas MA5 , ternyata Bandar telah melakukan good job sehingga IHSG ditutup pada 2509, tugas IHSG selanjutnya adalah break 2538, sebelum menebus 2559 kembali.
Banyak saham-saham yang stochastic baru golden cross, so pilihan banyak buat hari ini, seperti beberapa chart yang terlampir dibawah ini.
PERHATIKAN DOW menjelang 2 hari kerja lagi, bila DOW berhasil break new high tembus diatas 10.556 (hanya 10 point lagi), maka DOW berpeluang menuju ke 10.900, Jika itu terjadi, maka IHSG dan seluruh dunia akan IKUT PARTY MENJELANG AKHIR TAHUN 2009 dan AWAL TAHUN 2010 ini.
Terakhir, bila Tuhan berkenan, maka saham apapun akan menjadi EMAS buat kita.
DOW:DOW di tutup menguat 0.3% di 10.547
Dow skarang berada di dekat resist sideways channel di 10.566
mampukah dow break dan close di atas 10.566.. dan bermain di box baru..
MACD mencoba golden cross.. Stoch sudah berada di area overbought
Support di 10.506.. resist di 10.595
IHSG (Versi Anggun) :
Ruang gerak IHSG seperti yang telah uraikan kemarin semakin jelas, apalagi garis up trend makin terbentuk, dengan range sementara diapit oleh garis hitam, tugas IHSG adalah menembus risist di 2538, maka akan mencoba menuju 2559, dan bila tembus 2559 maka membentuk angka baru tertinggi kembali.. So akan membuat Partykah IHSG di penghujung tahun 2009 dan awal tahun 2010 ini ?
Stochastic Golden Cross.
MA-5 berdempetan dengan MA-20.
Bila MA-5 naik keatas, berarti gagal death cross, dan ini adalah signal yang bagus sekali.
S : 2484, R : 2532, Sanggupkah IHSG menjebol resist di 2538?
Chart IHSG versi Shark :
IHSG : IHSG di tutup menguat 1.4% di 2509
Pola pada IHSG adalah trend chaneling
IHSG mencoba menuju fibo 100% di 2542, dimana ada resist candle di 2522
MACD mencoba golden cross.. Stochastic sinyal buy golden cross
Support di 2495.. 2475
Resist 2522..2542
BUMI : BUMI di tutup menguat 5.5% di 2400
Fase koreksi elliot wave a-b-c sudah terbentuk..
mampukah menembus resist downtrend yg pertama di 2475 fibo 50%
MACD hampir golden cross, Stoch masih uptrend
Support 2325.. 2250..
Resist 2475.. 2550
AALI : AALI di tutup menguat 3.4% di 22950
Technical rebound setelah jatuh 4 hari berturut2 dari 24350 fibo 0%
AALI berpotensi membentuk rounding bottom dengan target menutup gap di 23600
MACD belum Golden cross.. ada pullback di MACD histogram
Stochastic Oversold. berpeluang golden cross
Support 22500 ...22150.. Resist 23200.. 23600
INDF : Membentuk small Symetrical Triangle.
Harga akan mencoba menuju highest kembali di 3600,
sebelum melanjutkan untuk break new high all time kembali.
S : 3400, R : 3600
LSIP :Stochastic mau golden cross.
Close above MA-5 dan MA-20.
Tugas LSIP adalah harga menuju ke MA-20.
LSIP makin menarik bila MA-5 golden cross MA-20 kembali.
S : 8100, R : 8350.
BMRI : BMRI di tutup menguat 1.6% di 4625.
BMRI mencoba break pola falling wedge di 4700.
setelah falling wadge break, ada kemunginan menuju fibo 100% di 4925
Konsolidasi semakin rapi, terlihat dari Bollinger band yg smakin menyempit
MACD muncul sinyal buy.. golden cross..
Stochastic sinyal buy.. Belum oversold..
Support 4550.. 4475
Resist 4700.. 4825
BBRI : BBRI di tutup menguat 2.7% di 7700
Mencoba menuju resist downtrend channel..
MACD histogram menuju teritori positif, MACD berpeluang golden cross
Stochastic golden cross.. sinyal buy muncul.
Support di 7550.. Resist di 7850
PGAS : PGAS di tutup menguat 2.6% di 3925..
Pola symetrical triangle jelas terlihat di segitiga warna merah..
apabila mampu break di 4000.. maka berpeluang menuju fibo 100% di 4150 dan break high lagi
MACD histogram menuju teritori positif, MACD berbalik arah mencoba golden cross
Stochastic sinyal buy.. golden cross
Support di 3825.. Resist di 4000
ITMG : ITMG di tutup menguat 4.6% di 32000
Pola jelas uptrend channel.. mencoba breakout 32100.. highest kmaren
MACD daerah overbought.. sinyal buy..
Stochastic sinyal buy.. golden cross.. area overbought
Support di 31500-- 30900
Resist di 32600-- 33100
PTBA : PTBA di tutup menguat 2.4% di 17400
mencoba break small downtrend line..
MACD masih belum jelas arahnya.. MACD histogram ada tanda2 rebound
Stochastic belum menunjukan pembalikan arah.. butuh konfirmasi lagi
Support 17100.. resist 17850
INCO : INCO di tutup menguat 5.1% di 3575
Pola koreksi 1-5 sudah terbentuk..
sebentar lagi INCO akan mencoba kluar dari mid term downtrend line
dan akan membentuk pola trend yg baru..
Mampukah Inco break downtrend chanel di fibo 38.2% di 3775
MACD mencoba goldencross.. Stochastic sinyal buy.. mencoba uptrend
Resist di 3675... Support di 3475..
Sabtu, 26 Desember 2009
IHSG : HANYA 3 HARI KERJA LAGI DI PENGHUJUNG TAHUN 2009 :
Salam Winner,
Tip Trading hari ini :
IHSG hanya mempunyai 3 hari kerja lagi di penghujung tahun 2009 ini, yaitu Senin, Selasa, Rabu tanggal 28, 29, 30 Desember 2009.
Terlepas apakah ada ataukah tidak ada windows dressing, kita tetap harus mempunyai trading plan yang baik, guna mengantisipasi semuanya.
IHSG akan bagus dimata dunia bila penutupan akhir tahun berada diatas 2500. Oleh karena itu Hari Senin Ini IHSG harus ditutup diatas 2477, untuk dinyatakan IHSG bullish secara semurna, karena MA-5>MA-50>MA-200, hanya close dibawa MA-5 dan MA-20.
Sekitar seminggu terakhir ini, volume trading sedikit sekali, pertanda Big BOZZ tentunya sedang jemuran di pantai Hawai atau pantai kuta/bali, oleh karenanya arah IHSG sepertinya masih dalam keadaan mengambang/status quo.
Namun dengan volume yang sedikit, Emiten cukup dengan sedikit kekuatan, bisa untuk mengangkat IHSG untuk tutup diatas 2500, agar barometer IHSG dimata dunia menjadi cantik.
Bagi yang belum /tidak banyak barang, dalam waktu beberapa hari ini saya lebih condong menyarankan untuk trading jangka pendek saja, untung sedikit tapi bisa beli lagi diharga bawah, karena terlihat sekali harga susah naik dan sudah turun.
Bagi yang pegang portofolio banyak, ketika Window Dressing terjadi, alangkah bijaksananya kalau kita mulai bongkar muatan sebagian, dengan alasan, ketika big Bozz pulang dari pantai Hawai atau Kuta-Bali, disitulah IHSGS akan terbaca, akan kemanakah gerakan IHSG yang sebenarnya.
Bagai Penggemar saham B-7, saham ini gerakannya masih sulit dibaca, berita baik dan buruk selalu datang berganti, apakah ini terjadi perang Bandar Bozz-bozz besar?
Biarkanlah gajah berantam dengan gajah, namun kita sebagai semut jangan sampai kena injak kaki gajah tentunya, oleh karena itu dimana BUMI dipijak, disanalah PTBA, ITMG, ADRO aku junjung. he3..
Saya masih memilih sektor semen sebagai Stock Pick kami yaitu : INTP dan SMGR.
Selanjutnya sektor Perbankan (BBRI, BBCA, BMRI) boleh diperhatikan, dimana Sektor Perbankan selalu menjadi penentuan diakhir bulan, karena bila tingkat inflasi kecil, maka Sektor Perbankan akan rally, dan data Inflasi dan BI-rate akan diumumkan pada awal bulan.
Diantara BBCA, BMRI dan BBRI, secara tehnikal, saham yang lebih bagus saat ini adalah BMRI.
IHSG : S : 2432, R : 2492, Pivot poin di 2377.
Close dibawah MA-5 dan MA-20., sedangkan MA-5>MA-20>MA-50.
MA-20 saat ini di 2477 sebagai pivot point, bila tembus diatas 2477,
maka IHSG makin menju diatas 2500 untuk Window dressing.
INTP : Harga berhasil ditutup di 13.300, maka INTP akan mencapai 13.650 kembali.
Sedangkan support berada di 12900.
SMGR : S : 7450, R : 7650.
Close >MA-5>MA-20>MA-50.
Stochastic mencoba golden cross.
MACD sitll up trend.
Harga akan dihadang kembali di 7650, sebagai resistent kuat.
Sedangkan Support kuat ada di 7450.
BMRI : Akan baguds bila berhasil tembus diatas 4600 kembali.
MA50>MA-20>MA-5.
Pabralobic SAR ada dibawah.
S : 4475, R : 4625.
BBCA : Close>MA-50 >MA-5>MA-20.
BBCA akan bullish bila harga mampu diatas 4800 kembali.
S : 4625, R : 4800.
BBRI : minor up trend telah terbentuk.
Stochastic mencoba Golden Cross.
BBRI menjadi Pivot poin di 7525, artinya bila naik maka
akan mencoba menuju ke 7650, bila turun berarti kembali ke 7400.
s : 7400, p: 7525, r : 7650.
BUMI : Saat ini pivot point berada di 2250, bila harga diatas 2250,
maka BUMI akan berusaha menuju ke 2400,
sedangkan bila harga turun dibawah 2250, maka akan mencoba
menuju Support 2100-2150 kembali. s : 2175, r : 2375.
PTBA : s : 16.800, r : 17.250.
Harga close tepat di MA20, sedangkan MA-5-MA20>MA50.
Bila harga berhasil diatas 17.250, maka PTBA akan mencoba
untuk rally kembali.
ITMG : s : 29400, r : 31400
bila harga naik diatas MA-5, maka ITMG kembali cakap.
MA-5>MA-20>MA-50.
Harga jangan sampai turun dari 30.300 sebagai pivot point.
Karena chart ITMG menjadi kurang bagus.
INDF : S : 3275-3300, R : 3425-3450
Saham ini selalu menjadi saham yang cukup defensif.
Harga turun tidak diimbangi oleh velome yang berarti.
Stochastic down trend, tetapi MACD up trend.
SGRO : S : 2475, R : 2650.
Bila harga diatas 2625 kembali, berarti harga suah diatas MA-5 dan MA-20 kembali.
CPIN : Setelah kenaikan tajam tgl 17, trader melakukan profit taking.
harga kembali dibawah MA-5, namun turun tanpa volume.
Hati-hati bila harga jatuh dibawah MA-50.
S- 2175, S-2 : 2125, R: 2300.
Tip Trading hari ini :
IHSG hanya mempunyai 3 hari kerja lagi di penghujung tahun 2009 ini, yaitu Senin, Selasa, Rabu tanggal 28, 29, 30 Desember 2009.
Terlepas apakah ada ataukah tidak ada windows dressing, kita tetap harus mempunyai trading plan yang baik, guna mengantisipasi semuanya.
IHSG akan bagus dimata dunia bila penutupan akhir tahun berada diatas 2500. Oleh karena itu Hari Senin Ini IHSG harus ditutup diatas 2477, untuk dinyatakan IHSG bullish secara semurna, karena MA-5>MA-50>MA-200, hanya close dibawa MA-5 dan MA-20.
Sekitar seminggu terakhir ini, volume trading sedikit sekali, pertanda Big BOZZ tentunya sedang jemuran di pantai Hawai atau pantai kuta/bali, oleh karenanya arah IHSG sepertinya masih dalam keadaan mengambang/status quo.
Namun dengan volume yang sedikit, Emiten cukup dengan sedikit kekuatan, bisa untuk mengangkat IHSG untuk tutup diatas 2500, agar barometer IHSG dimata dunia menjadi cantik.
Bagi yang belum /tidak banyak barang, dalam waktu beberapa hari ini saya lebih condong menyarankan untuk trading jangka pendek saja, untung sedikit tapi bisa beli lagi diharga bawah, karena terlihat sekali harga susah naik dan sudah turun.
Bagi yang pegang portofolio banyak, ketika Window Dressing terjadi, alangkah bijaksananya kalau kita mulai bongkar muatan sebagian, dengan alasan, ketika big Bozz pulang dari pantai Hawai atau Kuta-Bali, disitulah IHSGS akan terbaca, akan kemanakah gerakan IHSG yang sebenarnya.
Bagai Penggemar saham B-7, saham ini gerakannya masih sulit dibaca, berita baik dan buruk selalu datang berganti, apakah ini terjadi perang Bandar Bozz-bozz besar?
Biarkanlah gajah berantam dengan gajah, namun kita sebagai semut jangan sampai kena injak kaki gajah tentunya, oleh karena itu dimana BUMI dipijak, disanalah PTBA, ITMG, ADRO aku junjung. he3..
Saya masih memilih sektor semen sebagai Stock Pick kami yaitu : INTP dan SMGR.
Selanjutnya sektor Perbankan (BBRI, BBCA, BMRI) boleh diperhatikan, dimana Sektor Perbankan selalu menjadi penentuan diakhir bulan, karena bila tingkat inflasi kecil, maka Sektor Perbankan akan rally, dan data Inflasi dan BI-rate akan diumumkan pada awal bulan.
Diantara BBCA, BMRI dan BBRI, secara tehnikal, saham yang lebih bagus saat ini adalah BMRI.
IHSG : S : 2432, R : 2492, Pivot poin di 2377.
Close dibawah MA-5 dan MA-20., sedangkan MA-5>MA-20>MA-50.
MA-20 saat ini di 2477 sebagai pivot point, bila tembus diatas 2477,
maka IHSG makin menju diatas 2500 untuk Window dressing.
INTP : Harga berhasil ditutup di 13.300, maka INTP akan mencapai 13.650 kembali.
Sedangkan support berada di 12900.
SMGR : S : 7450, R : 7650.
Close >MA-5>MA-20>MA-50.
Stochastic mencoba golden cross.
MACD sitll up trend.
Harga akan dihadang kembali di 7650, sebagai resistent kuat.
Sedangkan Support kuat ada di 7450.
BMRI : Akan baguds bila berhasil tembus diatas 4600 kembali.
MA50>MA-20>MA-5.
Pabralobic SAR ada dibawah.
S : 4475, R : 4625.
BBCA : Close>MA-50 >MA-5>MA-20.
BBCA akan bullish bila harga mampu diatas 4800 kembali.
S : 4625, R : 4800.
BBRI : minor up trend telah terbentuk.
Stochastic mencoba Golden Cross.
BBRI menjadi Pivot poin di 7525, artinya bila naik maka
akan mencoba menuju ke 7650, bila turun berarti kembali ke 7400.
s : 7400, p: 7525, r : 7650.
BUMI : Saat ini pivot point berada di 2250, bila harga diatas 2250,
maka BUMI akan berusaha menuju ke 2400,
sedangkan bila harga turun dibawah 2250, maka akan mencoba
menuju Support 2100-2150 kembali. s : 2175, r : 2375.
PTBA : s : 16.800, r : 17.250.
Harga close tepat di MA20, sedangkan MA-5-MA20>MA50.
Bila harga berhasil diatas 17.250, maka PTBA akan mencoba
untuk rally kembali.
ITMG : s : 29400, r : 31400
bila harga naik diatas MA-5, maka ITMG kembali cakap.
MA-5>MA-20>MA-50.
Harga jangan sampai turun dari 30.300 sebagai pivot point.
Karena chart ITMG menjadi kurang bagus.
INDF : S : 3275-3300, R : 3425-3450
Saham ini selalu menjadi saham yang cukup defensif.
Harga turun tidak diimbangi oleh velome yang berarti.
Stochastic down trend, tetapi MACD up trend.
SGRO : S : 2475, R : 2650.
Bila harga diatas 2625 kembali, berarti harga suah diatas MA-5 dan MA-20 kembali.
CPIN : Setelah kenaikan tajam tgl 17, trader melakukan profit taking.
harga kembali dibawah MA-5, namun turun tanpa volume.
Hati-hati bila harga jatuh dibawah MA-50.
S- 2175, S-2 : 2125, R: 2300.
Kamis, 24 Desember 2009
HAPPY MARRY CHRISTMAS :
MENGUKUR KINERJA SAHAM UNVR :
Salam Winner,
Diwaktu Bursa sedang liburan ini, saya memperbaiki tentang Ilustrasi Pertumbuhan harga saham UNVR, seperti yang saya posting kemarin, sebagai berikut :
Saham UNVR pertama kali IPO tanggal 1 November 1982 seharrga 3175.
Apabila kita beli 1 lot = 500 lembar = 500 x 3175 = 1.587.500,-
Tanggal 11 Juli 1989 UNVR memberikan Bonus 1(new) : 6(old), artinya setiap pemilik 6 lembar saham lama diberi bonus 1 lembar saham baru.
Maka 500 lembar saham lama tersebut mendapat bonus 500/6 = 83 lembar, sehingga menjadi total 583 lembar.
Tanggal 7 Maret 1993 UNVR memberikan bonus kembali dengan perbandingan 6.688(new) : 100 (old), artinya setiap 100 lembar saham lama mendapat 6,688 lembar saham baru (enam koma enam ratus delapan puluh delapan/sekitar 6% lebih).
Jadi saham 583 lembar mendapat bonus 583 per 100 x 6,688 = 38.99 lembar (kita bulatkan menjadi 39 lbr), sehingga total sahamnya menjadi 622.
Tanggal 6 Nov 2000 UNVR mengadakan stock split 1(old) : 10 (new), maka sahamnya menjadi 6.220 lembar.
Tanggal 15 September 2003 UNVR mengadakan stock split lagi 1(old) : 10(new), maka sahamnya menjadi 62.200 lembar atau setara 124.4 lot (dari semula hanya 1 lot).
Harga saham UNVR saat ini adalah sekitar 11.000, maka apabila kita dihitung besar uangnya adalah 62.200 x 11.000 = 684.200.000,- (enam ratus delapan puluh empat juta dua ratus ribu rupiah).
Artinya adalah dalam kurun waktu 27 tahun, uang kita semula Rp. 1.587.500,- telah menjadi Rp. 684.200.000,- (= 430x lipat =43.000%)
Kalau kita hitung secara sederhana pertumbuhan rata-rata per tahun adalah :
43.000% dibagi 27 tahun = 1.592%. (hampir 16 x lipat per tahun).
Perhitungan diatas adalah perhitungan berdasarkan pertumbuhan laba sahamnya, belum termasuk pembagian deviden yang diberikan UNVR setiap tahunnya. (UNVR rajin memberikan deviden per tahun dan tidak kalah dengan suku bunga bank).
Apabila uang sebesar Rp. 1.587.500,- bila kita belikan MAS, waktu itu sekitar 2000,-, maka dapat diperoleh sebanyak 794 gram MAS MURNI 24 KARAT.
Harga Mas Murni 24Karat saat ini adalah Rp. 375.000/gram, maka 794 gram x 375.000 = Rp. 297.750.000,-
Artinya pertumbuhan saham UNVR adalah lebih dari 2x lipat pertumbuhan harga MAS MURNI 24 karat (Jangan lupa, itu belum termasuk deviden).
Kalau kita belikan mobil uang Rp. 1.587.500,- belum cukup untuk membeli sebuat Colt Misubishi Minibus T-120, waktu itu seharga 2,4 juta.
Sedangkan sekarang dengan mobil yang hampir mirip sejenis itu adalah Suzuki APV hanya sekitar 175 juta rupiah.
Sedngkan bila Mobil Colt Minibus T-120 tahun 1982 (bekas) saat ini dijual hanya laku 8-12 juta rupiah tergantung kondisi mobilnya). he3..
Ini hanyalah sekedar ilustrasi...
Banyak cara untuk Investasi dengan pertumbuhan yang bagus.
Tidak perlu di Saham saja, ternyata pakai MAS juga pertumbuhannya sangat bagus.
Ada lagi Investasi yang lain yaitu Property.
Syarat terpenting untuk investasi di property adalah LOKASI'nya..
Itu sangat penting sekali..
Bahkan walau dalam 1 komplek'pun, ujung kiri dan ujung kanan, bisa saja nilainya berbeda jauh (terutama bila ruko)..
Cara Investasi lain yang sederhana adalah Reksadana atau Asuransi unitlink, dan jangan lupa teliti sebelum membeli, karena ini juga perlu sedikit pembelajaran..
Inilah duit mencari duit..
Inilah bagaimana duit bisa bertumbuh dengan baik..
Semoga berguna...
Selamat Merayakan Hari Natal 25 Desember 2009, bagi yang ikut merayakannya...
Damai di hati... Damai di Bumi... Tuhan Memberkati kita semuanya...
Diwaktu Bursa sedang liburan ini, saya memperbaiki tentang Ilustrasi Pertumbuhan harga saham UNVR, seperti yang saya posting kemarin, sebagai berikut :
Saham UNVR pertama kali IPO tanggal 1 November 1982 seharrga 3175.
Apabila kita beli 1 lot = 500 lembar = 500 x 3175 = 1.587.500,-
Tanggal 11 Juli 1989 UNVR memberikan Bonus 1(new) : 6(old), artinya setiap pemilik 6 lembar saham lama diberi bonus 1 lembar saham baru.
Maka 500 lembar saham lama tersebut mendapat bonus 500/6 = 83 lembar, sehingga menjadi total 583 lembar.
Tanggal 7 Maret 1993 UNVR memberikan bonus kembali dengan perbandingan 6.688(new) : 100 (old), artinya setiap 100 lembar saham lama mendapat 6,688 lembar saham baru (enam koma enam ratus delapan puluh delapan/sekitar 6% lebih).
Jadi saham 583 lembar mendapat bonus 583 per 100 x 6,688 = 38.99 lembar (kita bulatkan menjadi 39 lbr), sehingga total sahamnya menjadi 622.
Tanggal 6 Nov 2000 UNVR mengadakan stock split 1(old) : 10 (new), maka sahamnya menjadi 6.220 lembar.
Tanggal 15 September 2003 UNVR mengadakan stock split lagi 1(old) : 10(new), maka sahamnya menjadi 62.200 lembar atau setara 124.4 lot (dari semula hanya 1 lot).
Harga saham UNVR saat ini adalah sekitar 11.000, maka apabila kita dihitung besar uangnya adalah 62.200 x 11.000 = 684.200.000,- (enam ratus delapan puluh empat juta dua ratus ribu rupiah).
Artinya adalah dalam kurun waktu 27 tahun, uang kita semula Rp. 1.587.500,- telah menjadi Rp. 684.200.000,- (= 430x lipat =43.000%)
Kalau kita hitung secara sederhana pertumbuhan rata-rata per tahun adalah :
43.000% dibagi 27 tahun = 1.592%. (hampir 16 x lipat per tahun).
Perhitungan diatas adalah perhitungan berdasarkan pertumbuhan laba sahamnya, belum termasuk pembagian deviden yang diberikan UNVR setiap tahunnya. (UNVR rajin memberikan deviden per tahun dan tidak kalah dengan suku bunga bank).
Apabila uang sebesar Rp. 1.587.500,- bila kita belikan MAS, waktu itu sekitar 2000,-, maka dapat diperoleh sebanyak 794 gram MAS MURNI 24 KARAT.
Harga Mas Murni 24Karat saat ini adalah Rp. 375.000/gram, maka 794 gram x 375.000 = Rp. 297.750.000,-
Artinya pertumbuhan saham UNVR adalah lebih dari 2x lipat pertumbuhan harga MAS MURNI 24 karat (Jangan lupa, itu belum termasuk deviden).
Kalau kita belikan mobil uang Rp. 1.587.500,- belum cukup untuk membeli sebuat Colt Misubishi Minibus T-120, waktu itu seharga 2,4 juta.
Sedangkan sekarang dengan mobil yang hampir mirip sejenis itu adalah Suzuki APV hanya sekitar 175 juta rupiah.
Sedngkan bila Mobil Colt Minibus T-120 tahun 1982 (bekas) saat ini dijual hanya laku 8-12 juta rupiah tergantung kondisi mobilnya). he3..
Ini hanyalah sekedar ilustrasi...
Banyak cara untuk Investasi dengan pertumbuhan yang bagus.
Tidak perlu di Saham saja, ternyata pakai MAS juga pertumbuhannya sangat bagus.
Ada lagi Investasi yang lain yaitu Property.
Syarat terpenting untuk investasi di property adalah LOKASI'nya..
Itu sangat penting sekali..
Bahkan walau dalam 1 komplek'pun, ujung kiri dan ujung kanan, bisa saja nilainya berbeda jauh (terutama bila ruko)..
Cara Investasi lain yang sederhana adalah Reksadana atau Asuransi unitlink, dan jangan lupa teliti sebelum membeli, karena ini juga perlu sedikit pembelajaran..
Inilah duit mencari duit..
Inilah bagaimana duit bisa bertumbuh dengan baik..
Semoga berguna...
Selamat Merayakan Hari Natal 25 Desember 2009, bagi yang ikut merayakannya...
Damai di hati... Damai di Bumi... Tuhan Memberkati kita semuanya...
Selasa, 22 Desember 2009
APAKAH HARGA SAHAM BISA SELALU NAIK? :
Salam Winner…
Judul ini saya tulis untuk menjawab dari salah satu pertanyaan yang masuk dari salah satu pembaca yang setia dalam face book, yang menanyakan apakah harga saham selalu bisa naik ?
Saya akan memberikan dulu beberapa gambaran sebagai berikut :
1. Harga Rumah = Harga tanah + Bangunan tersebut.
2. Harga Toko = Harga tanah + Bangunan + prospek lokasi toko tersebut.
3. Kalau prospek lokasi untuk usaha tersebut makin bagus, maka harga toko tersebut akhirnya makin meningkat.
4. Oleh karena itu, di Kota-kota besar, sudah tidak heran lagi, kalau para Pengembang/Developer menjual rumah tinggal dan/atau Rukonya dengan dilengkapi fasilitas Mall, Sekolah ternama, Rumah Sakit terkemuka, semuanya itu untuk meningkatkan nilai jual tanah/rumah tinggal/ruko’nya.
5. Bilamana dikemudian hari ternyata Mall’nya sepi, atau Rumah Sakitnya tidak laku, atau juga Sekolah ternama’nya pindah lokasi, maka besar kemungkinan maka rumah tinggal dan/atau ruko’nya tersebut menjadi turun kembali nilainya.
6. Untuk mencegah penurunan nilai harga tanah/rumah/ruko tersebut, maka Pengembang/Developer tersebut berusaha mencari inovasi-inovasi baru agar nilai tanah/rumah/ruko tersebut selalu maningkat harganya dari waktu ke waktu.
7. Faktor yang menguntungkan buat Pengembang adalah tanah yang terletak di pusat kota merupakan lahan yang semakin terbatas, sehingga harganya pasti akan meningkat dari waktu ke waktu, lain halnya dengan tanah yang lokasi’nya di pinggiran kota.
Demkian juga harga saham :
1. Pertama kali sebuah Perusahaan Terbatas didirikan, tentunya para pendirinya menghitung berapa modal yang dia tanamkan dalam perusahaan’nya, yang kemudian modal itu dihitung berapa lembar banyak’nya saham.
Contoh Mr. A menyetor 100 Milyar rupiah, Mr B menyetor 200 Milyard, Mr. C menyetor 300 Milyard, sehingga PT. ABC bermodalkan = 600 milyard.
Kemudian atas sejumlah modal tersebut, dibuatlah berapa nilai buku per 1 lembar sahamnya, misal 1 lembar saham (Book Value)= 100,-. Dengan demikian maka PT.ABC akan mempunyai saham sebanyak 600 milyard dibagi 100 = 6 milyard lembar.
Sekarang timbul pertanyaan :
a. Bilamana Perusahaan PT. ABC tersebut dalam 1 tahun mempunyai laba 100% (dalam 1 tahun laba PT.ABC = 600 Milyard), beranikah anda membeli sahamnya?
b. Jawabnya : tentu saja saya mau membeli saham ABC, karena dalam 1 tahun bisa balik modal/memberikan profit 100%. (PER = 1)
c. Pertanyaannya, apakah Pemilik Perusahaan mau menjual sahamnya? Kalau saya sebagai Pemilik Perusahaan tentu saja saya tidak akan menjual saham saya kepada orang lain, wong perusahaan saya sudah menguntungkan.
d. Pertanyaan selanjutnya, apakah Pemilik perusahaan akan menjual sahamnya bilamana saham yang nilai buku Rp.100,- dibeli seharga Rp. 300,- ?
Pertanyaan ini tentunya mengundang Pemilik saham untuk memikirkan apakah dijual atau tidak?, karena kalau dijual maka PT. ABC yang semula bernilai 600 milyard, secara otomatis akan bertambah menjadi 1,8 Trilyun.
e. Tetapi bilamana Perusahaan tersebut bagus, tentunya Pemilik Perusahaan tsb tidak akan menjual seluruh sahamnya ke Publik, melainkan tetap saja dia pegang mayoritas minimal 51% dari jumlah saham tersebut.
2. Pertanyaan selanjutnya dari Pembaca blog setia tersebut : “Apakah mungkin harga saham itu naik terus, tanpa hentinya?”.
Saya jawab : Nilai saham adalah nilai perusahaan tersebut berikut prospeknya minimal 12 bulan kedepan.
Dalam kenyataannya JARANG ADA PERUSAHAAN YANG BISA PROFIT SEBESAR 20% SECARA CONTINUE 10 TAHUN BERTURUT-TURUT SECARA KONSISTEN.
Jangankan 10 tahun, yang bertahan 5 tahun juga jarang.
Perusahaan yang sampai saat ini bisa profit secara konsisten dan continue sebesar 20% per tahun adalah UNVR.
Kita bandingkan dengan perusahaan INCO, kinerjanya begitu bagus, kemudian INCO melakukan stock plit, karena dia akan mendistribusikan saham2nya kepada Trader kecil agar para Trader kecil mampu membelinya.
Oleh karena itu’lah Warren Buffet menyarankan beli’lah perusahaan yang simple, seperti coca-cola.
Ini ilustrasi yang saya masih ingat lebih/kurangnya mohon dimaklum dulu danmudah2an tidak salah :
Saham UNVR 1 lot, sehilai 1 lot x 500 x 11.000 = 5,5 juta, kita berarti sudah memiliki perusahaan UNVR.
UNVR sudah 2 x stock split 1:10, berarti 10 x 10.
Harga saham perdana adalah 300.
Kalau harga saham UNVR saat ini 11.000,-
Dengan demikian jika dulu anda membeli 1 lot 500 lembar = 500x 300 = 150.000.- (Seratus lima puluh ribu rupiah).
Kini uang anda telah menjadi 500x10x10 x 11.000 = 550.000.000,- (lima ratus lima puluh juta rupiah).
Hebat bukan ??
Sebagai ilustrasi harga duit waktu tahun 1980, Motor Honda bebek sekitar 200 ribu. Vespa sekitar 400 ribu. Harga Mas Per gram sekitar Rp. 2000,- sekarang harga mas Rp. 370.000,-
Saran buat yang mau maried : Tidak ada salahnya bila Mas Kawin berupa saham juga.. ha3..
Pertanyaanya : apakah anda mau simpen duit di bank? mau simpan dalam bentuk motor Honda Bebek, atau simpan Mas, atau saham UNVR? Dan kenaikan harga itu tidak kena PAJAK.
(Untuk lebih jelasnya saya akan uraikan lebih jelas pada posting berikutnya, maklum buku saya ada di kantor).
So kenapa takut kita membeli saham untuk sebuah perusahaan yang bagus?
Darimana kita bisa membaca Kinerja Perusahaan tersebut :
Ya, kita baca dari Koran, dari Internet, dlsb..
Sebagai gambaran, baru-baru ini saya menbaca Koran bahwa PTBA tahun 2009 akan membukukan profit 50% lebih tinggi daripada profitnya di tahun 2008.
Hebat bukan, saat dunia krisis, tapi PTBA membukukan laba naik 50%, oleh karena itu sangat wajar bila PTBA mencetak new all time high price.
So duit mencari duit, asalkan kita mau belajar, mau membaca dan jangan lupa berdoa kepada Tuhan yang memberikan Rejeki kepada kita yang mau belajar dan berani melakukannya dengan cara yang benar.
Demikian uraian ini sangat singkat, mudah-mudahan bisa sebagai Pelengkap dalam blog ini menjelang akhir tahun 2009.
Tip untuk trading hari ini :
Dow pagi ini ditutupdi 10.464.93 atau menguat 50.79 poin (+0.49%).
Dengan demikian maka Hampir dipastikan IHSG hari ini akan memberikan lampu “Hijau” lagi.
Kalau kita mempelajari gerakan harga BEI dari sejak Oktober 2009 menembus harga tertinggi di 2559, kemudian bandar selalu melakukan strategi sebagai berikut :
1. Bandar selalu memukul IHSG dengan pukulan yang dalam, sehingga para Trader umumnya langsung Cut Loss sahamnya, kemudian bandar secara pelan-pelan mengangkat harganya.
2. Dengan cara Bandar mengangkat harga secara pelan-pelan, para Trader pada umumnya ogah untuk masuk market, dengan alasan, konsolidasi dan volume kurang besar.
3. Sampai hari kemarin Asing masih banyak membukukan Net Buy dibandingkan dengan Net Sell.
4. Dari Gambar IHSG terlihat ada 3 pukulan besar bandar menjatuhkan harga dan kemudian bandar mengangkat pelan-pelan (lihat chart IHSG yang diberi lingkaran merah).
5. Peluang besar IHSH bila tidak berhasil tembus 2559, maka IHSG akan tutup pada 2538, di akhir tahun 2009 yang hanya tinggal 5 hari kerja lagi.
Ketika badai besar menerpa IHSG, hanya saham SEMEN'lah yang tahan goncangan, hal mana terlihat hanya INTP dan SMGR yang tetap formasi Moving Average Close>MA-5>MA-20>MA-50.
Sebagai Penutup, akhirnya Sang Pengantin kemarin datang terlebih dahulu dengan menggunakan kendaraan B-7, sungguh lihai bukan? saat semua trader sudah jera dengan kendaraan yang BOROS BENSIN ini... hahaha... Bandar Is Clever bro...
Boleh bermain dengan saham B-7, asalkan jangan sampai lupa kendaraan BOROS BENSIN ini, jangan sampai mogok ditengah jalan. he3..
DOW : DOW di tutup menguat 0.5% ke 10.464
dari awal bulan november terlihat pola sideways
dengan range close high di 10.501.. dan range closel low di 20.286
Penembusan masing2 range di atas akan menentukan pola baru,, entah itu uptrend jika break atas
ataupun downtrend jika break bawah
Resist 10.501.. 10.566
Support 10414.. 10353
IHSG : tutup di 2,467.637 naik 36.248 ( 1,49 %). S : 2452, R : 2497.
BUMI : Support di 2100-2150 telah membuktikan ketangguhannya untuk ke-3 kalinya, masih akan naik untuk hari ini. S : 2200, R : 2375.
INTP : Tutup di 12.900, hari ini akan mencoba menuju high kemarin di 13.300, bila berhasil maka harga akan menuju highest di 13.600. S : 12.500
SMGR : Saham ini luar biasa sekali, Candlestick bullish engulfing. S : 7300, R : 7650, bila tembus akan menuju 7800 kembali.
BBRI : Saham perbankan menjadi pilihan hari ini BBRI karena Stochastic mendekat over sold, dan mulai ada tanda-tanda reversal. S : 7300, R : 7700.
PGAS : Saham ini mulai melakukan pembalikan harga, S : 3700, R : 3825.
ADRO : MA20 after death cross MA-20, MACD dan Stochastic still down trend, namun ADRO terbukti harga dibawah 1700 akan cepat maltul kembali. S : 1680, R : 1730.
Judul ini saya tulis untuk menjawab dari salah satu pertanyaan yang masuk dari salah satu pembaca yang setia dalam face book, yang menanyakan apakah harga saham selalu bisa naik ?
Saya akan memberikan dulu beberapa gambaran sebagai berikut :
1. Harga Rumah = Harga tanah + Bangunan tersebut.
2. Harga Toko = Harga tanah + Bangunan + prospek lokasi toko tersebut.
3. Kalau prospek lokasi untuk usaha tersebut makin bagus, maka harga toko tersebut akhirnya makin meningkat.
4. Oleh karena itu, di Kota-kota besar, sudah tidak heran lagi, kalau para Pengembang/Developer menjual rumah tinggal dan/atau Rukonya dengan dilengkapi fasilitas Mall, Sekolah ternama, Rumah Sakit terkemuka, semuanya itu untuk meningkatkan nilai jual tanah/rumah tinggal/ruko’nya.
5. Bilamana dikemudian hari ternyata Mall’nya sepi, atau Rumah Sakitnya tidak laku, atau juga Sekolah ternama’nya pindah lokasi, maka besar kemungkinan maka rumah tinggal dan/atau ruko’nya tersebut menjadi turun kembali nilainya.
6. Untuk mencegah penurunan nilai harga tanah/rumah/ruko tersebut, maka Pengembang/Developer tersebut berusaha mencari inovasi-inovasi baru agar nilai tanah/rumah/ruko tersebut selalu maningkat harganya dari waktu ke waktu.
7. Faktor yang menguntungkan buat Pengembang adalah tanah yang terletak di pusat kota merupakan lahan yang semakin terbatas, sehingga harganya pasti akan meningkat dari waktu ke waktu, lain halnya dengan tanah yang lokasi’nya di pinggiran kota.
Demkian juga harga saham :
1. Pertama kali sebuah Perusahaan Terbatas didirikan, tentunya para pendirinya menghitung berapa modal yang dia tanamkan dalam perusahaan’nya, yang kemudian modal itu dihitung berapa lembar banyak’nya saham.
Contoh Mr. A menyetor 100 Milyar rupiah, Mr B menyetor 200 Milyard, Mr. C menyetor 300 Milyard, sehingga PT. ABC bermodalkan = 600 milyard.
Kemudian atas sejumlah modal tersebut, dibuatlah berapa nilai buku per 1 lembar sahamnya, misal 1 lembar saham (Book Value)= 100,-. Dengan demikian maka PT.ABC akan mempunyai saham sebanyak 600 milyard dibagi 100 = 6 milyard lembar.
Sekarang timbul pertanyaan :
a. Bilamana Perusahaan PT. ABC tersebut dalam 1 tahun mempunyai laba 100% (dalam 1 tahun laba PT.ABC = 600 Milyard), beranikah anda membeli sahamnya?
b. Jawabnya : tentu saja saya mau membeli saham ABC, karena dalam 1 tahun bisa balik modal/memberikan profit 100%. (PER = 1)
c. Pertanyaannya, apakah Pemilik Perusahaan mau menjual sahamnya? Kalau saya sebagai Pemilik Perusahaan tentu saja saya tidak akan menjual saham saya kepada orang lain, wong perusahaan saya sudah menguntungkan.
d. Pertanyaan selanjutnya, apakah Pemilik perusahaan akan menjual sahamnya bilamana saham yang nilai buku Rp.100,- dibeli seharga Rp. 300,- ?
Pertanyaan ini tentunya mengundang Pemilik saham untuk memikirkan apakah dijual atau tidak?, karena kalau dijual maka PT. ABC yang semula bernilai 600 milyard, secara otomatis akan bertambah menjadi 1,8 Trilyun.
e. Tetapi bilamana Perusahaan tersebut bagus, tentunya Pemilik Perusahaan tsb tidak akan menjual seluruh sahamnya ke Publik, melainkan tetap saja dia pegang mayoritas minimal 51% dari jumlah saham tersebut.
2. Pertanyaan selanjutnya dari Pembaca blog setia tersebut : “Apakah mungkin harga saham itu naik terus, tanpa hentinya?”.
Saya jawab : Nilai saham adalah nilai perusahaan tersebut berikut prospeknya minimal 12 bulan kedepan.
Dalam kenyataannya JARANG ADA PERUSAHAAN YANG BISA PROFIT SEBESAR 20% SECARA CONTINUE 10 TAHUN BERTURUT-TURUT SECARA KONSISTEN.
Jangankan 10 tahun, yang bertahan 5 tahun juga jarang.
Perusahaan yang sampai saat ini bisa profit secara konsisten dan continue sebesar 20% per tahun adalah UNVR.
Kita bandingkan dengan perusahaan INCO, kinerjanya begitu bagus, kemudian INCO melakukan stock plit, karena dia akan mendistribusikan saham2nya kepada Trader kecil agar para Trader kecil mampu membelinya.
Oleh karena itu’lah Warren Buffet menyarankan beli’lah perusahaan yang simple, seperti coca-cola.
Ini ilustrasi yang saya masih ingat lebih/kurangnya mohon dimaklum dulu danmudah2an tidak salah :
Saham UNVR 1 lot, sehilai 1 lot x 500 x 11.000 = 5,5 juta, kita berarti sudah memiliki perusahaan UNVR.
UNVR sudah 2 x stock split 1:10, berarti 10 x 10.
Harga saham perdana adalah 300.
Kalau harga saham UNVR saat ini 11.000,-
Dengan demikian jika dulu anda membeli 1 lot 500 lembar = 500x 300 = 150.000.- (Seratus lima puluh ribu rupiah).
Kini uang anda telah menjadi 500x10x10 x 11.000 = 550.000.000,- (lima ratus lima puluh juta rupiah).
Hebat bukan ??
Sebagai ilustrasi harga duit waktu tahun 1980, Motor Honda bebek sekitar 200 ribu. Vespa sekitar 400 ribu. Harga Mas Per gram sekitar Rp. 2000,- sekarang harga mas Rp. 370.000,-
Saran buat yang mau maried : Tidak ada salahnya bila Mas Kawin berupa saham juga.. ha3..
Pertanyaanya : apakah anda mau simpen duit di bank? mau simpan dalam bentuk motor Honda Bebek, atau simpan Mas, atau saham UNVR? Dan kenaikan harga itu tidak kena PAJAK.
(Untuk lebih jelasnya saya akan uraikan lebih jelas pada posting berikutnya, maklum buku saya ada di kantor).
So kenapa takut kita membeli saham untuk sebuah perusahaan yang bagus?
Darimana kita bisa membaca Kinerja Perusahaan tersebut :
Ya, kita baca dari Koran, dari Internet, dlsb..
Sebagai gambaran, baru-baru ini saya menbaca Koran bahwa PTBA tahun 2009 akan membukukan profit 50% lebih tinggi daripada profitnya di tahun 2008.
Hebat bukan, saat dunia krisis, tapi PTBA membukukan laba naik 50%, oleh karena itu sangat wajar bila PTBA mencetak new all time high price.
So duit mencari duit, asalkan kita mau belajar, mau membaca dan jangan lupa berdoa kepada Tuhan yang memberikan Rejeki kepada kita yang mau belajar dan berani melakukannya dengan cara yang benar.
Demikian uraian ini sangat singkat, mudah-mudahan bisa sebagai Pelengkap dalam blog ini menjelang akhir tahun 2009.
Tip untuk trading hari ini :
Dow pagi ini ditutupdi 10.464.93 atau menguat 50.79 poin (+0.49%).
Dengan demikian maka Hampir dipastikan IHSG hari ini akan memberikan lampu “Hijau” lagi.
Kalau kita mempelajari gerakan harga BEI dari sejak Oktober 2009 menembus harga tertinggi di 2559, kemudian bandar selalu melakukan strategi sebagai berikut :
1. Bandar selalu memukul IHSG dengan pukulan yang dalam, sehingga para Trader umumnya langsung Cut Loss sahamnya, kemudian bandar secara pelan-pelan mengangkat harganya.
2. Dengan cara Bandar mengangkat harga secara pelan-pelan, para Trader pada umumnya ogah untuk masuk market, dengan alasan, konsolidasi dan volume kurang besar.
3. Sampai hari kemarin Asing masih banyak membukukan Net Buy dibandingkan dengan Net Sell.
4. Dari Gambar IHSG terlihat ada 3 pukulan besar bandar menjatuhkan harga dan kemudian bandar mengangkat pelan-pelan (lihat chart IHSG yang diberi lingkaran merah).
5. Peluang besar IHSH bila tidak berhasil tembus 2559, maka IHSG akan tutup pada 2538, di akhir tahun 2009 yang hanya tinggal 5 hari kerja lagi.
Ketika badai besar menerpa IHSG, hanya saham SEMEN'lah yang tahan goncangan, hal mana terlihat hanya INTP dan SMGR yang tetap formasi Moving Average Close>MA-5>MA-20>MA-50.
Sebagai Penutup, akhirnya Sang Pengantin kemarin datang terlebih dahulu dengan menggunakan kendaraan B-7, sungguh lihai bukan? saat semua trader sudah jera dengan kendaraan yang BOROS BENSIN ini... hahaha... Bandar Is Clever bro...
Boleh bermain dengan saham B-7, asalkan jangan sampai lupa kendaraan BOROS BENSIN ini, jangan sampai mogok ditengah jalan. he3..
DOW : DOW di tutup menguat 0.5% ke 10.464
dari awal bulan november terlihat pola sideways
dengan range close high di 10.501.. dan range closel low di 20.286
Penembusan masing2 range di atas akan menentukan pola baru,, entah itu uptrend jika break atas
ataupun downtrend jika break bawah
Resist 10.501.. 10.566
Support 10414.. 10353
IHSG : tutup di 2,467.637 naik 36.248 ( 1,49 %). S : 2452, R : 2497.
BUMI : Support di 2100-2150 telah membuktikan ketangguhannya untuk ke-3 kalinya, masih akan naik untuk hari ini. S : 2200, R : 2375.
INTP : Tutup di 12.900, hari ini akan mencoba menuju high kemarin di 13.300, bila berhasil maka harga akan menuju highest di 13.600. S : 12.500
SMGR : Saham ini luar biasa sekali, Candlestick bullish engulfing. S : 7300, R : 7650, bila tembus akan menuju 7800 kembali.
BBRI : Saham perbankan menjadi pilihan hari ini BBRI karena Stochastic mendekat over sold, dan mulai ada tanda-tanda reversal. S : 7300, R : 7700.
PGAS : Saham ini mulai melakukan pembalikan harga, S : 3700, R : 3825.
ADRO : MA20 after death cross MA-20, MACD dan Stochastic still down trend, namun ADRO terbukti harga dibawah 1700 akan cepat maltul kembali. S : 1680, R : 1730.
Senin, 21 Desember 2009
Tiga Cara Membangun Kedisplinan
Salam Winner...
Ulasan berikut di ambil dari buku The Master Traders
Kesalahan yang sering kali di lakukan trader pada umumnya adalah mereka sangat sukar menerapkan kedisiplinan sehingga mereka cenderung menjadi orang yg selalu gagal dalam berinvestasi.. Untuk mengatasinya, berikut ini ada beberapa tips guna mengatasinya :
1. Berpikirlah pada saat Anda salah bahwa harga tidak pernah kembali
WIlliam O Neil mengatakan :
"Kebanyakan investor yang tidak punya skill, keras kepala menahan kerugiannya ketika kerugiannya masih kecil dan beralasan. Mereka dapat keluar dengan harga yg murah, tetapi manusiawi untuk emosional, mereka tetap menunggu dan berharap sampai kerugiannya semakin membesar dan patut disayangkan biaya yang di keluarkan juga cukup besar"
Menyadari bahwa anda salah dan harga tidak pernah kembali lalu anda berpikir untuk segera keluar sedini mungkin sepertinya merupakan cara efektif untuk mendisiplinkan diri anda. "Harga tidak pernah kembali ketika saya salah" sehingga anda mulai melepaskan harapan yang selama ini justru menjerumuskan anda.. Anda mulai berhati-hati dan sabar untuk melakukan transaksi yang terbaik.
Mark Weinstein mengatakan :
"Batasi kerugian secepatnya. Kebanyakan trader menahan kerugian terlalu lama karena mereka berharap kerugiannya tidak semakin besar. Mereka mengambil keuntungan terlalu dini karena mereka takut keuntungannya akan berkurang. Meskipun trader sebaiknya takut akan kerugian besar dan berharap untuk keuntungan yang besar"
2. Anggaplah Anda sudah pernah mengalami kerugian yang sangat besar
Randy McKay mengatakan :
"Ketika saya terluka di pasar, saya langsung keluar, tak peduli sama sekali walaupun pasar masih berjalan. Saya hanya keluar, karena saya percaya bahwa suatu saat anda akan terluka di pasar, keputusan anda akan menjadi kurang objektif meskipun anda sudah melakukannya dengan baik. Jika anda tetap bertahan ketika pasar selalu melawan anda, segera atau berikutnya mereka akan menyeret anda keluar dari pasar".
Untuk mendisiplinkan diri dalam membatasi kerugian, sebagai seorang pemula, anda sebaiknya berpikir bahwa sebelumnya anda sudah mengalami kerugian yang cukup besar dan tidak mengulangi yang keduakalinya. Tapi jika anda pernah mengalami kerugian yang menyakitkan, nasihat paling berharga adalah "Belajarlah dari kesalahan"
Tom Basso mengatakan :
" Saya sadar bahwa setiap waktu saya mengalami kerugian, saya perlu belajar sesuatu dari pengalaman dan melihat kerugian sebagai pembelajaran pada universitas trading. Sejauh anda belajar dari kerugian, sebenarnya ini adalah bukan kerugian yang sebenarnya. Berhentilah melihat kerugian sebagai masalah dan mulailah melihatnya sebagai kesempatan untuk meningkatkan diri anda ke derajat yang lebih tinggi"
3. Anda melakukan trading ini untuk selamanya.
Sedikit sekali trader yg berpikir bahwa trading adalah aktivitas untuk jangka panjang. Kebanyakan dari mereka mengalami luka yang cukup parah dan akhirnya berhenti karena tidak bisa melanjutkan perjalanan. Ini sebenarnya terjadi karena minimnya pengettahuan yang mereka miliki. Mereka mempertaruhkan semua yang mereka miliki tanpa terlebih dahulu melakukan manajemen terhadap modal.
Monroe Trout mengatakan :
" Hampir sebagian kecil spekulator bertaruh sangat banyak dalam transaksinya. Jika anda mempunyai pendekatan untuk mendapatkan uang, kemudian money management dapat membedakan antara yang sukses dan yang gagal.. saya berusaha untuk menjadi konsevatif dalam manajemen resiko. Saya ingin memastikan saya masih bisa bermain di esok hari.Kontrol resiko adalah sangat penting"
Tip trading hari ini,
Kemarin IHSG terpuruk se Asing Tenggara, Penurunan yang besar tidak dibarengi oleh Volume yang besar.
Kita masih ada 2 minggu walaupun banyak long week end'nya.
Pertanyaannya apakah akan terjadi Window dressing seperti yang kita harapkan bersama?
IHSG memang posisi berada pada area jenuh beli,sepertinya bozz ingin menurunkan dulu penumpang gelap,sebelum mengangkat kembali IHSG.
Saat ini terdapat 2 aliran optimis dan pesimis:
1. Aliran Optimis adalah tetap berpendapat bahwa IHSG akan ada Window Dressing dan IHSG akan tutup diakhir tahun 2009 diatas 2500.
2.Aliran Pesimis adalah mengatakan bahwa IHSG sudah tidak ada harapan dan akhir tahun ditutup di bawah 2500.
Bagaimanakah kita menyikapi 2 pendapat ini dengan bijaksana?
So saya mencoba memberikan solusinya sebagai berikut :
1.Saya tetap ikut pada aliran optimes, yaitu IHSG akan tutup diatas 2500 dan tetap ada Window Dressing, hal mana saya lihat, di tahun 2008 sekalipun market sedang crash juga, Window Dressing tetap berjalan.
2. Peganglah kepada saham Blue Chips, karena sekalipun ternyata IHSG tidak ada Window Dressing, saya tetap yakin dengan fundamentalnya perusahaan blue chip ini.
3. Saat ini yang terjadi adalah Market KOREKSI bukan CRASH, tolong dibedakan antara koreksi dengan crash, kecuali saat ini hanya satu, bila suhu Politik kita menyebabkan perpecahan didalam Persatuan dan Kesatuan NKRI.
4. Kadang2 saya sering bertanya dalam hati sendiri, kenapa harus takut pegang saham blue chip? dan kalau kita beli saham blue chip sampai jual rugi, sepertinya kita beli rumah bagus di Kelapa Gading di Jual rugi.
So jangan terlalu takut dengan Market Koreksi, seperti saya pernah uraikan harga saham turun itu mengandung 2 makna.
Terakhir ada berita BUMI :
RUPSLB BUMI ditunda sampai waktu yang tidak ditentukan.
Ini akankah mengangkat kembali harga BUMI? Mari kita lihat,karena BUMI naik, akan membawa semua saham B-7 untuk naik, dan tidak mungkin jika Bandar menggunakan saham B-7 untuk mengangkat Index.
Tapi saya tetap tidak menganjurkan untuk HOLD saham B-7, karena kondisinya still very bearish.
Trading is art, Trading is war...
IHSG : IHSG di tutup melemah 3.1% di 2431
Support di fibo 38.2% mampu menahan kejatuhan ihsg kmaren
IHSG di dtutup di fibo 50%...garis uptrend line jebol.. pola rounding top
Support di fibo 38.2% di 2418 dan fibo 0% di 2370
Resist di fibo 61.8% di 2447.. 2478
BUMI : BUMI di tutup melemah 6.7% di 2100..
pas di fibo 100% setelah sempat menyentuu 2050
apabila fibo 100% jebol..kmungkinan bumi menuju fibo 138.2% di 1800
support di angka psikologis di 2000..
Resist di 2175,, 2275
AKRA : AKRA di tutup menguat 5.6% di 1130
MID term AKRA masih downtrend..
terlihat masih belum tembus dari garis resist downtrend
MA5 di 1114, belum golden cross MA 20 di 1161
Volume breakout.. Stoch mulai ada sinyal beli,RSI mulai rebound
Resistance di 1160.. Support di 1100
UNTR : UNTR di tutup melemah 5% di 15.050
Saham ini memiliki karakteristik cepat rebound
fibo 38.2 di 15,000 mampu menahan penurunan UNTR kmaren
Support di 14700, 14400..
Resist di 15.450... 15850
PGAS : PGAS di tutup melemah 2.6% di 3675
setelah tertekan beberapa lama, PGAS berpeluang untuk rebound
berpeluang menuju fibo 61,8% di 3750
Support di 3625.. 3550..
Resistance di 3750.. 3825
Ulasan berikut di ambil dari buku The Master Traders
Kesalahan yang sering kali di lakukan trader pada umumnya adalah mereka sangat sukar menerapkan kedisiplinan sehingga mereka cenderung menjadi orang yg selalu gagal dalam berinvestasi.. Untuk mengatasinya, berikut ini ada beberapa tips guna mengatasinya :
1. Berpikirlah pada saat Anda salah bahwa harga tidak pernah kembali
WIlliam O Neil mengatakan :
"Kebanyakan investor yang tidak punya skill, keras kepala menahan kerugiannya ketika kerugiannya masih kecil dan beralasan. Mereka dapat keluar dengan harga yg murah, tetapi manusiawi untuk emosional, mereka tetap menunggu dan berharap sampai kerugiannya semakin membesar dan patut disayangkan biaya yang di keluarkan juga cukup besar"
Menyadari bahwa anda salah dan harga tidak pernah kembali lalu anda berpikir untuk segera keluar sedini mungkin sepertinya merupakan cara efektif untuk mendisiplinkan diri anda. "Harga tidak pernah kembali ketika saya salah" sehingga anda mulai melepaskan harapan yang selama ini justru menjerumuskan anda.. Anda mulai berhati-hati dan sabar untuk melakukan transaksi yang terbaik.
Mark Weinstein mengatakan :
"Batasi kerugian secepatnya. Kebanyakan trader menahan kerugian terlalu lama karena mereka berharap kerugiannya tidak semakin besar. Mereka mengambil keuntungan terlalu dini karena mereka takut keuntungannya akan berkurang. Meskipun trader sebaiknya takut akan kerugian besar dan berharap untuk keuntungan yang besar"
2. Anggaplah Anda sudah pernah mengalami kerugian yang sangat besar
Randy McKay mengatakan :
"Ketika saya terluka di pasar, saya langsung keluar, tak peduli sama sekali walaupun pasar masih berjalan. Saya hanya keluar, karena saya percaya bahwa suatu saat anda akan terluka di pasar, keputusan anda akan menjadi kurang objektif meskipun anda sudah melakukannya dengan baik. Jika anda tetap bertahan ketika pasar selalu melawan anda, segera atau berikutnya mereka akan menyeret anda keluar dari pasar".
Untuk mendisiplinkan diri dalam membatasi kerugian, sebagai seorang pemula, anda sebaiknya berpikir bahwa sebelumnya anda sudah mengalami kerugian yang cukup besar dan tidak mengulangi yang keduakalinya. Tapi jika anda pernah mengalami kerugian yang menyakitkan, nasihat paling berharga adalah "Belajarlah dari kesalahan"
Tom Basso mengatakan :
" Saya sadar bahwa setiap waktu saya mengalami kerugian, saya perlu belajar sesuatu dari pengalaman dan melihat kerugian sebagai pembelajaran pada universitas trading. Sejauh anda belajar dari kerugian, sebenarnya ini adalah bukan kerugian yang sebenarnya. Berhentilah melihat kerugian sebagai masalah dan mulailah melihatnya sebagai kesempatan untuk meningkatkan diri anda ke derajat yang lebih tinggi"
3. Anda melakukan trading ini untuk selamanya.
Sedikit sekali trader yg berpikir bahwa trading adalah aktivitas untuk jangka panjang. Kebanyakan dari mereka mengalami luka yang cukup parah dan akhirnya berhenti karena tidak bisa melanjutkan perjalanan. Ini sebenarnya terjadi karena minimnya pengettahuan yang mereka miliki. Mereka mempertaruhkan semua yang mereka miliki tanpa terlebih dahulu melakukan manajemen terhadap modal.
Monroe Trout mengatakan :
" Hampir sebagian kecil spekulator bertaruh sangat banyak dalam transaksinya. Jika anda mempunyai pendekatan untuk mendapatkan uang, kemudian money management dapat membedakan antara yang sukses dan yang gagal.. saya berusaha untuk menjadi konsevatif dalam manajemen resiko. Saya ingin memastikan saya masih bisa bermain di esok hari.Kontrol resiko adalah sangat penting"
Tip trading hari ini,
Kemarin IHSG terpuruk se Asing Tenggara, Penurunan yang besar tidak dibarengi oleh Volume yang besar.
Kita masih ada 2 minggu walaupun banyak long week end'nya.
Pertanyaannya apakah akan terjadi Window dressing seperti yang kita harapkan bersama?
IHSG memang posisi berada pada area jenuh beli,sepertinya bozz ingin menurunkan dulu penumpang gelap,sebelum mengangkat kembali IHSG.
Saat ini terdapat 2 aliran optimis dan pesimis:
1. Aliran Optimis adalah tetap berpendapat bahwa IHSG akan ada Window Dressing dan IHSG akan tutup diakhir tahun 2009 diatas 2500.
2.Aliran Pesimis adalah mengatakan bahwa IHSG sudah tidak ada harapan dan akhir tahun ditutup di bawah 2500.
Bagaimanakah kita menyikapi 2 pendapat ini dengan bijaksana?
So saya mencoba memberikan solusinya sebagai berikut :
1.Saya tetap ikut pada aliran optimes, yaitu IHSG akan tutup diatas 2500 dan tetap ada Window Dressing, hal mana saya lihat, di tahun 2008 sekalipun market sedang crash juga, Window Dressing tetap berjalan.
2. Peganglah kepada saham Blue Chips, karena sekalipun ternyata IHSG tidak ada Window Dressing, saya tetap yakin dengan fundamentalnya perusahaan blue chip ini.
3. Saat ini yang terjadi adalah Market KOREKSI bukan CRASH, tolong dibedakan antara koreksi dengan crash, kecuali saat ini hanya satu, bila suhu Politik kita menyebabkan perpecahan didalam Persatuan dan Kesatuan NKRI.
4. Kadang2 saya sering bertanya dalam hati sendiri, kenapa harus takut pegang saham blue chip? dan kalau kita beli saham blue chip sampai jual rugi, sepertinya kita beli rumah bagus di Kelapa Gading di Jual rugi.
So jangan terlalu takut dengan Market Koreksi, seperti saya pernah uraikan harga saham turun itu mengandung 2 makna.
Terakhir ada berita BUMI :
RUPSLB BUMI ditunda sampai waktu yang tidak ditentukan.
Ini akankah mengangkat kembali harga BUMI? Mari kita lihat,karena BUMI naik, akan membawa semua saham B-7 untuk naik, dan tidak mungkin jika Bandar menggunakan saham B-7 untuk mengangkat Index.
Tapi saya tetap tidak menganjurkan untuk HOLD saham B-7, karena kondisinya still very bearish.
Trading is art, Trading is war...
IHSG : IHSG di tutup melemah 3.1% di 2431
Support di fibo 38.2% mampu menahan kejatuhan ihsg kmaren
IHSG di dtutup di fibo 50%...garis uptrend line jebol.. pola rounding top
Support di fibo 38.2% di 2418 dan fibo 0% di 2370
Resist di fibo 61.8% di 2447.. 2478
BUMI : BUMI di tutup melemah 6.7% di 2100..
pas di fibo 100% setelah sempat menyentuu 2050
apabila fibo 100% jebol..kmungkinan bumi menuju fibo 138.2% di 1800
support di angka psikologis di 2000..
Resist di 2175,, 2275
AKRA : AKRA di tutup menguat 5.6% di 1130
MID term AKRA masih downtrend..
terlihat masih belum tembus dari garis resist downtrend
MA5 di 1114, belum golden cross MA 20 di 1161
Volume breakout.. Stoch mulai ada sinyal beli,RSI mulai rebound
Resistance di 1160.. Support di 1100
UNTR : UNTR di tutup melemah 5% di 15.050
Saham ini memiliki karakteristik cepat rebound
fibo 38.2 di 15,000 mampu menahan penurunan UNTR kmaren
Support di 14700, 14400..
Resist di 15.450... 15850
PGAS : PGAS di tutup melemah 2.6% di 3675
setelah tertekan beberapa lama, PGAS berpeluang untuk rebound
berpeluang menuju fibo 61,8% di 3750
Support di 3625.. 3550..
Resistance di 3750.. 3825
Jumat, 18 Desember 2009
MENGUKUR KINERJA SAHAM (TOP GAINER AND TOP LOSSER) SECARA CONTINUE :
Salam Winner,
Menjelang akhir tahun 2009 hanya kurang lebih 6 hari kerja lagi, oleh karena itu saya ingin melihat saham-saham manakahkinerja'nya tumbuh konstan dan kontinue secara 1 bulan profit >10%, 3 bulan profit > 25%, 6 bulan profit >50% dan 1 tahun profit >75%.
Dan juga saya ingin melihat saham-saham manakah kinerjanya turun konstan dan kontinue secara 1 bulan loss >10%, 3 bulan loss >15% dan 6 bulan >25%. (saya membatasi paling lama adalah 6 bulan, karena terhitung sejak Maret 2009 hampir semua saham tidak ada yang tidak naik).
Jadi kriteria saham yang saya tampilkan ini adalah yang secara kontans dan continue baik naik ataupun turun, dan terhadap emiten dengan market capital diatas 1 Trilyun.
Saya yakin kalau para Trader kecil dan pemula, pasti akan mengalamai banyak kerugian, hal mana saya bisa jelaskan sebagai berikut :
1. IHSG sejak Krisis global mengalami keterpurukan sejak Januari 2008 hingga Maret 2009, tercatat Index tertinggi dari 2838 meluncur ke 1089 = turun 61.62%.
2. Dari Sejak Maret 2009 sampai dengan bulan Oktober 2009, IHSG naik tidak pernah mengenal lelah, tercatat bila dihitung dari Index terendah 1059 mencapai Index tertinggi 2559 maka naik 141.64%.
3. Terhitung mulai bulan Januari 2009 dengan luar biasa'nya saham B-7 mengamuk menunjukan taringnya hingga Bulan September 2009, dimana BUMI dari harga 380, naik mencapai level tertinggi di harga 3475 = kenaikan 814.47%.
4. Sehingga otomatis Para Trader mulai ber'B-7 ria... setiap hari saham B-7 adalah mainan para trader, bagi trader kecil maupun trader besar. dan BUMI sebagai penentu arah IHSG, BUMI naik maka IHSG naik, BUMI turun maka IHSG turun.
5. Sejak Bulan September ke akhir November, Saham Bakrie sudah mulai banyak berfluktuasi tidak karuan, seakan-akan kehilangan arah sama sekali.
6. Pada Awal Bulan Desember 2009 ini, keluarlah berita bahwa beberapa saham B-7 mengadakan Right Isue, dan yang tidak Right Isue, pasti mengeluarkan Convertible Bond ataupun bond-bond lainnya (Surat Hutang) yang artinya semua perusahaan B-7 ini butuh duit besar-besaran.
7. Management para Trader adalah sebagai berikut :
a. Sebagian besar baik Pemula, ataupun Trader lama, pasca krisis global ini, tentunya hanya menempatkan sebagian uangnya untuk dijadikan investasi/trading di dunia saham ini.
b. Setelah trader ini mendapat keuntungan, apalagi keuntungannya mulai membesar, maka Para Trader akan menempatkan uangnya lebih besar lagi.
c. Demikian seterusnya, misal bulan ke-1 simpan 10% dari keseluruhan uangnya, bulan ke-3 simpan menjadi 50% dari seluruh uangnya, bulan ke-6 mulai simpan 100% dari seluruh uangnya.
d. Justru setelah bulan ke6 menyimpan 100% dari uangnya itu, mulailah saham B-7 berguguran dimana-mana..
8. Apabila kita hitung untungnya dari modal yang 10% dan 50%, dibandingkan dengan kerugian yang dari modal 100% tentunya akan membuat para trader kecil ini merugi, dan Para Bandar besar tentunya mengerti akan karakter dari para Trader kecil ini.
Menjelang akhir tahun ini marilah kita mulai mengadakan pembukuan trading anda secara sederhana, dan bagi yang telah membuat pembukuan, tidak ada salahnya kalau kita evaluasi trading kita satu per satu, dan buatlah suatu catatan alasan kenapa yang menyebabkan keuntungan dan kerugian tersebut.
Dibawah ini tercantum tabel-tabel daftar saham yang diambil dari hasil srenning Ipot, dan saya tidak mengecek sahamnya secara satu per satu, mohon agar dimaklumi, bila ada kesalahan hasil screnning dari system Ipot.
Inilah tercatat 12 Saham yangkenerjanya tumbuh secara konstan dari 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan dan 1 tahun, seperti disebutkan diatas :
Tercatat pula ada 16 Saham yang kinerjanya tumbuh secara konstan dari 3bulan, 6 bulan, dan 1 tahun, sebagai berikut:
Inilah tercatat 24 Saham yangkinerjannya turun secara konstan dari 1 bulan, 3 bulan dan 6 bulan :
Inilah Bukti sebagai seorang Tehnikal analis perlunya melihat Moving Average yang berpola : MA-5>MA-20>MA-50>MA-200, untuk mencari saham yang bisa memberikan pertumbuhan gain secara konstan dan tidak merugikan para trader.
So be a Winner and dont be a losser.
Masih banyak waktu untuk terus belajar dan belajar.
Kerugian hari ini akan bisa terganti kalau kita mau belajar dan mau menjalankannya secara disiplin, karena banyak yang punya ilmu bagus, tapi tradingnya tidak bagus, karena tidak disiplin.
BUMI : oPEN 2350, CLOSE 2250, TURUN 4.3%, BUMI harga sedang down trend berat, saat ini akan menguji support di 2150 kembali, Resist di 2325.
ADRO : Open gap up 1760, tetapi close di low 1720, turun 1,7%, ADRO Stochastic dan MACD down trend. S : 1700, R : 1760.
PTBA : gap down 17.400, sempat dibawa naik ke 17850, namun tutup di 17.300, atau turun 1.1%, MACD dan Wiliam %R arah turun. S : 17.000-16.860, R : 18.000
ITMG : Open gap up di 32.100, sedangkan close 31.400, ini menunjukan untuk sementara ITMG telah lelah naik, minta istirahat dulu sesaat. S : 30.400, R : 32.500. Sell bila dibawah support.
UNTR : Open gap up di 15.850, close di 15.850, atau naik sebesar 1% dengan volume yang cukup besar. MA-5 berhasil golden cross MA-50. S : 15.400, R : 16.000-16.100.
CPIN : Open gap down 2100, tutup di high 2325, Saham ini berhasil break out dengan volume besar, besok apakah sanggup melewati harrga tertingginya di 2350 ? S : 2150, R : 2350.
Menjelang akhir tahun 2009 hanya kurang lebih 6 hari kerja lagi, oleh karena itu saya ingin melihat saham-saham manakahkinerja'nya tumbuh konstan dan kontinue secara 1 bulan profit >10%, 3 bulan profit > 25%, 6 bulan profit >50% dan 1 tahun profit >75%.
Dan juga saya ingin melihat saham-saham manakah kinerjanya turun konstan dan kontinue secara 1 bulan loss >10%, 3 bulan loss >15% dan 6 bulan >25%. (saya membatasi paling lama adalah 6 bulan, karena terhitung sejak Maret 2009 hampir semua saham tidak ada yang tidak naik).
Jadi kriteria saham yang saya tampilkan ini adalah yang secara kontans dan continue baik naik ataupun turun, dan terhadap emiten dengan market capital diatas 1 Trilyun.
Saya yakin kalau para Trader kecil dan pemula, pasti akan mengalamai banyak kerugian, hal mana saya bisa jelaskan sebagai berikut :
1. IHSG sejak Krisis global mengalami keterpurukan sejak Januari 2008 hingga Maret 2009, tercatat Index tertinggi dari 2838 meluncur ke 1089 = turun 61.62%.
2. Dari Sejak Maret 2009 sampai dengan bulan Oktober 2009, IHSG naik tidak pernah mengenal lelah, tercatat bila dihitung dari Index terendah 1059 mencapai Index tertinggi 2559 maka naik 141.64%.
3. Terhitung mulai bulan Januari 2009 dengan luar biasa'nya saham B-7 mengamuk menunjukan taringnya hingga Bulan September 2009, dimana BUMI dari harga 380, naik mencapai level tertinggi di harga 3475 = kenaikan 814.47%.
4. Sehingga otomatis Para Trader mulai ber'B-7 ria... setiap hari saham B-7 adalah mainan para trader, bagi trader kecil maupun trader besar. dan BUMI sebagai penentu arah IHSG, BUMI naik maka IHSG naik, BUMI turun maka IHSG turun.
5. Sejak Bulan September ke akhir November, Saham Bakrie sudah mulai banyak berfluktuasi tidak karuan, seakan-akan kehilangan arah sama sekali.
6. Pada Awal Bulan Desember 2009 ini, keluarlah berita bahwa beberapa saham B-7 mengadakan Right Isue, dan yang tidak Right Isue, pasti mengeluarkan Convertible Bond ataupun bond-bond lainnya (Surat Hutang) yang artinya semua perusahaan B-7 ini butuh duit besar-besaran.
7. Management para Trader adalah sebagai berikut :
a. Sebagian besar baik Pemula, ataupun Trader lama, pasca krisis global ini, tentunya hanya menempatkan sebagian uangnya untuk dijadikan investasi/trading di dunia saham ini.
b. Setelah trader ini mendapat keuntungan, apalagi keuntungannya mulai membesar, maka Para Trader akan menempatkan uangnya lebih besar lagi.
c. Demikian seterusnya, misal bulan ke-1 simpan 10% dari keseluruhan uangnya, bulan ke-3 simpan menjadi 50% dari seluruh uangnya, bulan ke-6 mulai simpan 100% dari seluruh uangnya.
d. Justru setelah bulan ke6 menyimpan 100% dari uangnya itu, mulailah saham B-7 berguguran dimana-mana..
8. Apabila kita hitung untungnya dari modal yang 10% dan 50%, dibandingkan dengan kerugian yang dari modal 100% tentunya akan membuat para trader kecil ini merugi, dan Para Bandar besar tentunya mengerti akan karakter dari para Trader kecil ini.
Menjelang akhir tahun ini marilah kita mulai mengadakan pembukuan trading anda secara sederhana, dan bagi yang telah membuat pembukuan, tidak ada salahnya kalau kita evaluasi trading kita satu per satu, dan buatlah suatu catatan alasan kenapa yang menyebabkan keuntungan dan kerugian tersebut.
Dibawah ini tercantum tabel-tabel daftar saham yang diambil dari hasil srenning Ipot, dan saya tidak mengecek sahamnya secara satu per satu, mohon agar dimaklumi, bila ada kesalahan hasil screnning dari system Ipot.
Inilah tercatat 12 Saham yangkenerjanya tumbuh secara konstan dari 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan dan 1 tahun, seperti disebutkan diatas :
Tercatat pula ada 16 Saham yang kinerjanya tumbuh secara konstan dari 3bulan, 6 bulan, dan 1 tahun, sebagai berikut:
Inilah tercatat 24 Saham yangkinerjannya turun secara konstan dari 1 bulan, 3 bulan dan 6 bulan :
Inilah Bukti sebagai seorang Tehnikal analis perlunya melihat Moving Average yang berpola : MA-5>MA-20>MA-50>MA-200, untuk mencari saham yang bisa memberikan pertumbuhan gain secara konstan dan tidak merugikan para trader.
So be a Winner and dont be a losser.
Masih banyak waktu untuk terus belajar dan belajar.
Kerugian hari ini akan bisa terganti kalau kita mau belajar dan mau menjalankannya secara disiplin, karena banyak yang punya ilmu bagus, tapi tradingnya tidak bagus, karena tidak disiplin.
BUMI : oPEN 2350, CLOSE 2250, TURUN 4.3%, BUMI harga sedang down trend berat, saat ini akan menguji support di 2150 kembali, Resist di 2325.
ADRO : Open gap up 1760, tetapi close di low 1720, turun 1,7%, ADRO Stochastic dan MACD down trend. S : 1700, R : 1760.
PTBA : gap down 17.400, sempat dibawa naik ke 17850, namun tutup di 17.300, atau turun 1.1%, MACD dan Wiliam %R arah turun. S : 17.000-16.860, R : 18.000
ITMG : Open gap up di 32.100, sedangkan close 31.400, ini menunjukan untuk sementara ITMG telah lelah naik, minta istirahat dulu sesaat. S : 30.400, R : 32.500. Sell bila dibawah support.
UNTR : Open gap up di 15.850, close di 15.850, atau naik sebesar 1% dengan volume yang cukup besar. MA-5 berhasil golden cross MA-50. S : 15.400, R : 16.000-16.100.
CPIN : Open gap down 2100, tutup di high 2325, Saham ini berhasil break out dengan volume besar, besok apakah sanggup melewati harrga tertingginya di 2350 ? S : 2150, R : 2350.